
Sevilla saat ini punya koleksi 20 poin dari sembilan laga. Samir Nasri dan kawan-kawan berada di posisi ke-2 klasemen, terpaut margin satu poin saja dari Real Madrid yang berada di puncak klasemen.
"Mungkin masih sangat dini untuk mengatakan kami akan bersaing untuk gelar juara. Tapi kami berada di peringkat yang baik dan kita akan melihatnya nanti," kata Steven N'Zonzi, pencetak gol kemenangan ke gawang Atletico.
N'Zonzi menyebut kemenangan dari Atletico cukup sangatlah penting. Pasalnya, saat ini Atletico juga menjadi pesaing di papan atas. Eks pemain Stoke City ini juga mengakui bahwa Atletico bukan tim yang mudah dikalahkan.
"Ini merupakan kemenangan yang sangat penting dan melawan tim pesaing yang kuat."
"Kami sejak awal tahu bahwa laga ini akan sangat sulit tapi kami sangat senang dengan kinerja kami dalam pertandingan sulit melawan Atletico Madrid, tapi yang jelas kami merupakan tim yang sangat bagus," tukas pemain berusia 27 tahun ini. [initial]
Baca Ini Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Open Play 23 Oktober 2016 23:40
-
Liga Spanyol 23 Oktober 2016 23:20
-
Liga Spanyol 23 Oktober 2016 22:12
-
Liga Spanyol 23 Oktober 2016 20:24
-
Liga Spanyol 23 Oktober 2016 20:10
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:59
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:58
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:57
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:56
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:46
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:45
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...