
Juara La Liga cukup sibuk di bursa transfer kali ini, dengan mendatangkan Denis Suarez, Samuel Umtiti, dan juga Lucas Digne.
Tiga pemain anyar itu jelas memakan banyak bujet transfer Barcelona. Namun Soler mengatakan bahwa klub masih punya dana tersedia untuk membeli pemain baru di musim panas kali ini.
"Barcelona memiliki 25 juta euro lagi untuk membeli pemain, meski menjual pemain lainnya akan bisa menambah jumlah uang tersebut," tutur Soler menurut laporan Mundo Deportivo.
"Terkait opsi pembelian striker, kami masih punya dua alternatif, membeli pemain muda atau veteran. Kami masih mempelajari semua kemungkinan yang ada dan sepertinya kami tidak akan butuh waktu lama sebelum akhirnya membuat keputusan." [initial]
(md/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 14 Juli 2016 23:37
-
Liga Spanyol 14 Juli 2016 21:23
-
Liga Spanyol 14 Juli 2016 19:53
-
Open Play 14 Juli 2016 19:21
-
Liga Spanyol 14 Juli 2016 15:29
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:15
-
Otomotif 21 Maret 2025 14:53
-
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025 14:45
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 14:15
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 14:15
-
Liga Italia 21 Maret 2025 14:13
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...