
- Gerard Pique mengaku masih optimis bisa mempertahankan trofi La Liga usai takluk 0-1 di markas Real Sociedad, Anoeta dalam partai jornada ke-32 dini hari tadi.
(foes/pra)
Dengan enam laga tersisa, Barca memang masih memimpin klasemen dengan poin 76, namun mereka tak bisa lagi santai karena kini jarak dengan peringkat kedua serta ketiga menjadi hanya tiga dan empat poin.
"Saya pikir kami tak akan membiarkan terpeleset di liga. Kami bisa memaklumi kehilangan ini poin karena kami (masih) memimpin. Sekarang kami tak boleh gagal lagi," ujar Pique seperti dikutip Football Espana.
"Jarak poin (dengan rival) masih bagus bagi kami. Tak ada seorang pun yang menyukai kekalahan, tapi hal seperti ini kadang terjadi," imbuhnya.
Di jornada selanjutnya, Barca sudah dinanti laga berat lagi, yakni ketika harus menjamu tim kuda hitam Valencia di Camp Nou akhir pekan mendatang. [initial]
Jangan Lewatkan!
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 9 April 2016 23:38
-
Liga Spanyol 9 April 2016 22:18
-
Liga Spanyol 9 April 2016 19:05
-
Liga Spanyol 9 April 2016 10:00
-
Liga Spanyol 9 April 2016 08:40
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...