
Bola.net - - Hasrat Manchester United untuk mendatangkan Gareth Bale akan segera sirna. Sang pemain dikabarkan akan segera meneken kontrak baru di Real Madrid dalam waktu dekat.
Bale sendiri merupakan target transfer lama MU. Setan Merah sudah mencoba untuk mendatangkan sang pemain semenjak ia masih aktif membela Tottenham Hotspur.
Pada musim panas ini Bale kembali dikabarkan menjadi buruan utama MU. Mereka ingin mendatangkan pemain Real Madrid itu ke Old Trafford sebelum bursa transfer ditutup.
Dilansir dari The Sun, rencana United untuk mendatangkan Bale kemungkinan besar akan gagal. Pasalnya sang pemain akan segera meneken kontrak anyar di Real Madrid.
Mengapa Real Madrid memberikan kontrak baru bagi Bale? Silahkan Scroll ke bawah untuk mengetahui informasi lengkapnya.
Berubah Pikiran
Bale ingin pergi dari Madrid karena musim lalu ia minim mendapatkan jam bermain di era Zinedine Zidane. Namun pergantian pelatih di tubuh Real Madrid membuat keputusannya berubah pula.
Julen Lopetegui kabarnya sudah berhasil meyakinkan Bale untuk bertahan. Alhasil ia sudah tidak berminat untuk meninggalkan Santiago Bernabeu pada musim panas ini.
Kontrak Baru
Bale sendiri sejatinya baru menandatangani kontrak baru pada tahun 2016 silam. Ia masih terikat kontrak berdurasi empat tahun di Bernabeu.
Namun Madrid sendiri kabarnya tidak ingin ambil resiko kehilangan Bale sehingga mereka memberikan kontrak besar bagi Bale agar ia bertahan di ibukota Spanyol.
Sepi Belanja
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 30 Juli 2018 21:45
Cerita De Laurentiis Tentang Ditawarkannya Ronaldo ke Napoli
-
Liga Spanyol 30 Juli 2018 19:15
-
Liga Inggris 30 Juli 2018 18:48
-
Liga Eropa Lain 30 Juli 2018 15:37
-
Editorial 30 Juli 2018 15:05
3 Alasan Real Madrid Tak Perlu Cari Pengganti Cristiano Ronaldo
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 05:11
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...