
Bola.net - Presiden Generalitat de Catalunya, Artur Mas, dikabarkan mengubah jadwal kerjanya dan melakukan perjalanan dari Rotterdam ke Barcelona untuk menyempatkan diri memberikan penghormatan terakhir pada Tito Vilanova.
Menurut Mas, Tito merupakan sosok yang memiliki kepribadian baik. Selain itu, ia juga merupakan seseorang yang amat profesional. Oleh karena itu, tak heran jika kepergiannya yang begitu cepat di usia 45 tahun disesalkan oleh banyak orang.
"Ia adalah orang yang baik dan merupakan seorang profesional yang hebat. Bukti terbaik dari hal tersebut adalah jumlah orang yang sudah datang ke sini dan memberikan ucapan perpisahan terakhir untuknya," jelas sang presiden pada Mundo Deportivo.
"Selain kesuksesan yang ia berikan di dunia olahraga dan hubungan yang ia miliki dengan klub, Tito Vilanova sudah meninggalkan jejak yang akan terus bertahan selamanya," pungkasnya.
Acara pemakaman Vilanova akan digelar pada hari Senin waktu setempat. [initial]
(md/rer)
Menurut Mas, Tito merupakan sosok yang memiliki kepribadian baik. Selain itu, ia juga merupakan seseorang yang amat profesional. Oleh karena itu, tak heran jika kepergiannya yang begitu cepat di usia 45 tahun disesalkan oleh banyak orang.
"Ia adalah orang yang baik dan merupakan seorang profesional yang hebat. Bukti terbaik dari hal tersebut adalah jumlah orang yang sudah datang ke sini dan memberikan ucapan perpisahan terakhir untuknya," jelas sang presiden pada Mundo Deportivo.
"Selain kesuksesan yang ia berikan di dunia olahraga dan hubungan yang ia miliki dengan klub, Tito Vilanova sudah meninggalkan jejak yang akan terus bertahan selamanya," pungkasnya.
Acara pemakaman Vilanova akan digelar pada hari Senin waktu setempat. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 25 April 2014 23:38
-
Liga Spanyol 25 April 2014 20:21
-
Liga Spanyol 25 April 2014 19:31
-
Liga Inggris 25 April 2014 18:04
-
Liga Champions 25 April 2014 15:24
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 20 Maret 2025 12:49
-
Liga Spanyol 20 Maret 2025 12:45
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 12:41
-
Otomotif 20 Maret 2025 12:34
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 12:30
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 12:29
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...