
Bola.net - Tiago Mendes mengaku ia dan rekan setimnya di Atletico Madrid tidak takut dengan performa apik Barcelona, jelang pertemuan kedua tim di leg kedua perempat final Copa del Rey tengah pekan ini.
Atletico, yang kalah 0-1 di leg pertama pekan lalu, baru saja menang atas Rayo Vallecano di La Liga. Tiago kembali bermain usai ia absen di dua laga akibat mengalami cedera.
"Ini merupakan kemenangan yang penting, terutama karena Real Madrid dan Barcelona juga meraih kemenangan. Rayo selalu mencoba bermain dan hal tersebut membuat kami kesulitan. Kami harus menggunakan momentum ini untuk menghadapi pertandingan di hari Kamis," tutur Tiago pada Marca.
"Barcelona tengah ada dalam kondisi baik. Mereka bermain dengan baik di tiap laga. Ini merupakan kesempatan yang baik untuk menghadapi pemain kelas dunia. Kami akan mencoba. Messi dan Neymar tengah ada dalam permainan terbaik. Kami akan mencoba menghentikan mereka sebagai tim. Kami tidak takut pada Barcelona," pungkasnya. [initial]
(mar/rer)
Atletico, yang kalah 0-1 di leg pertama pekan lalu, baru saja menang atas Rayo Vallecano di La Liga. Tiago kembali bermain usai ia absen di dua laga akibat mengalami cedera.
"Ini merupakan kemenangan yang penting, terutama karena Real Madrid dan Barcelona juga meraih kemenangan. Rayo selalu mencoba bermain dan hal tersebut membuat kami kesulitan. Kami harus menggunakan momentum ini untuk menghadapi pertandingan di hari Kamis," tutur Tiago pada Marca.
"Barcelona tengah ada dalam kondisi baik. Mereka bermain dengan baik di tiap laga. Ini merupakan kesempatan yang baik untuk menghadapi pemain kelas dunia. Kami akan mencoba. Messi dan Neymar tengah ada dalam permainan terbaik. Kami akan mencoba menghentikan mereka sebagai tim. Kami tidak takut pada Barcelona," pungkasnya. [initial]
(mar/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 25 Januari 2015 22:05
-
Liga Spanyol 25 Januari 2015 16:00
-
Liga Inggris 25 Januari 2015 15:45
'Sanchez Bermain Lebih Baik di Arsenal Ketimbang Saat di Barca'
-
Liga Spanyol 25 Januari 2015 14:45
-
Liga Champions 25 Januari 2015 14:15
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...