
Ya, semenjak meniti karir bersama Blaugrana, pemain 33 tahun tersebut kerap bersitegang dengan pelatih yang sukses menyumbangkan treble winners pada Lionel Messi cs tersebut.
"Saya ingin berbicara dengan Guardiola dan dia tidak merespon saya. Dia bahkan tidak melihat saya lagi. Dia mengucapkan selamat pagi ke semua pemain, tapi tidak dengan saya," ungkap pemain yang akrab disapa Ibra melalui autobiografinya, I Am Zlatan.
Ibra kemudian bertemu dengan Bartomeu saat itu masih menjabat sebagai wakil presiden Barcelona untuk melakukan pembicaraan:
Ibra: Saya bisa pergi kemana saja...
Bartomeu: Lalu, apa yang bakal kau lakukan?
Ibra: Saya punya ide. Hubungi Real Madrid dan katakan saya ingin pergi. Saya ingin Guardiola mengatakannya dengan keras dan kau bisa menjual saya ke Madrid...
Bartomeu: Kau pasti bercanda!
Transfer tersebut tidak pernah terjadi karena Presiden Barca saat itu, Sandro Rossel, tidak mau melepasnya ke klub rival. Penyerang asal Swedia tersebut akhirnya dillepas ke AC Milan dengan harga yang kelewat murah, 20 juta Euro.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 Oktober 2015 23:06
-
Editorial 21 Oktober 2015 15:43
-
Liga Spanyol 21 Oktober 2015 15:31
-
Liga Spanyol 21 Oktober 2015 14:26
-
Liga Spanyol 21 Oktober 2015 14:22
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 06:34
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:22
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 06:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:04
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:01
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:55
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...