
Bola.net - Bek tengah Real Sociedad, Inigo Martinez menjadi salah satu nama yang dalam beberapa pekan belakangan santer dirumorkan tengah diincar oleh Real Madrid. Pemain berusia 22 tahun yang turut mengantarkan La Rojita menjuarai Piala Eropa U-21 tersebut kabarnya diincar sebagai alternatif bagi Raphael Varane, yang nampaknya harus kembali absen lama jika benar harus kembali menjalani operasi lutut.
Tak ingin gosip tersebut terus berkembang, Presiden La Real, Jokin Aperribay, memberikan konfirmasi soal kabar transfer Martinez.
"Madrid belum menghubungi kami untuk membicarakan kemungkinan transfer Martinez. Saya harap itu hanya rumor belaka dan ia tetap berada di sini sampai musim depan," ungkap Aperribay kepada reporter.
"Saya tak ingin ada pemain kunci lainnya yang meninggalkan klub, kami ingin membentuk tim dengan struktur yang kuat. Alih-alih menjual pemain, kami akan membeli tambahan amunisi baru."
Pemain bernama lengkap Inigo Martinez Berridi ini merupakan produk asli didikan akademi Sociedad. Bergabung sejak usia delapan tahun, ia naik ke tim utama pada tahun 2011 lalu dan kini menjadi palang pintu utama bagi Txuri Urdin.[initial]
(fe/mri)
Tak ingin gosip tersebut terus berkembang, Presiden La Real, Jokin Aperribay, memberikan konfirmasi soal kabar transfer Martinez.
"Madrid belum menghubungi kami untuk membicarakan kemungkinan transfer Martinez. Saya harap itu hanya rumor belaka dan ia tetap berada di sini sampai musim depan," ungkap Aperribay kepada reporter.
"Saya tak ingin ada pemain kunci lainnya yang meninggalkan klub, kami ingin membentuk tim dengan struktur yang kuat. Alih-alih menjual pemain, kami akan membeli tambahan amunisi baru."
Pemain bernama lengkap Inigo Martinez Berridi ini merupakan produk asli didikan akademi Sociedad. Bergabung sejak usia delapan tahun, ia naik ke tim utama pada tahun 2011 lalu dan kini menjadi palang pintu utama bagi Txuri Urdin.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 11 Desember 2013 19:51
-
Liga Champions 11 Desember 2013 19:37
Simeone Sebut Liga Champions Tak Membosankan Seperti La Liga
-
Bolatainment 11 Desember 2013 19:03
-
Liga Champions 11 Desember 2013 17:39
-
Liga Champions 11 Desember 2013 16:03
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 05:11
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:12
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...