
Bola.net - Penyerang anyar Barcelona, Luis Suarez, saat ini sudah melewati enam pertandingan di La Liga tanpa mencetak gol satu pun. Jika ia kembali gagal mencetak gol di pertandingan melawan Cordoba, maka ia akan menyamai rekor terburuknya kala masih bermain untuk Ajax di musim 2006/07, menurut laporan AS.
Kala itu Suarez gagal mencetak gol antara matchday 12, melawan Twente, hingga pertandingan ke-20 musim itu, melawan RKC Waalwijk.
Saat ini, Suarez sudah menyamai rekor puasa gol terburuk kedua miliknya- tujuh pertandingan tanpa gol - yang dibuat kala ia berada di Liverpool di musim 2011/12. Ia menyelesaikan musim itu dengan mencetak 11 gol. Puasa sang pemain berlangsung dari pekan ke-8 hingga pekan ke-14.
Barcelona sendiri memang mengalami musim yang buruk, terkait produktivitas gol mereka di lini depan. Hingga saat ini tim baru mencetak 36 gol dari 15 laga atau yang terburuk semenjak musim 2009/10. [initial]
(as/rer)
Kala itu Suarez gagal mencetak gol antara matchday 12, melawan Twente, hingga pertandingan ke-20 musim itu, melawan RKC Waalwijk.
Saat ini, Suarez sudah menyamai rekor puasa gol terburuk kedua miliknya- tujuh pertandingan tanpa gol - yang dibuat kala ia berada di Liverpool di musim 2011/12. Ia menyelesaikan musim itu dengan mencetak 11 gol. Puasa sang pemain berlangsung dari pekan ke-8 hingga pekan ke-14.
Barcelona sendiri memang mengalami musim yang buruk, terkait produktivitas gol mereka di lini depan. Hingga saat ini tim baru mencetak 36 gol dari 15 laga atau yang terburuk semenjak musim 2009/10. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 14 Desember 2014 13:12
-
Liga Spanyol 14 Desember 2014 12:24
-
Liga Spanyol 14 Desember 2014 12:02
-
Liga Spanyol 14 Desember 2014 09:40
-
Liga Spanyol 14 Desember 2014 09:20
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 13:03
-
Otomotif 23 Maret 2025 12:21
-
Otomotif 23 Maret 2025 12:21
-
Otomotif 23 Maret 2025 12:21
-
Bulu Tangkis 23 Maret 2025 12:20
-
Bulu Tangkis 23 Maret 2025 12:20
MOST VIEWED
- Performa Antony di Real Betis Ungguli Vinicius Junior dan Lamine Yamal, MU Bikin Kesalahan Besar?
- Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
- Koeman dan Warisannya di Barcelona: Lahirnya Generasi Emas Baru
- Ansu Fati Siap Tinggalkan Barcelona Secara Permanen: Usia Baru 22 Tahun, Kok Sulit Temukan Klub?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...