
Bola.net - - Bomber Barcelona Luis Suarez memberikan komentarnya mengenai situasi kontrak Lionel Messi dan menuduh media telah menciptakan drama mengenai negosiasi kontraknya.
Kontrak Messi di Camp Nou akan habis pada akhir musim depan. Namun, pihak klub masih belum menemukan kata sepakat mengenai permintaan gaji Messi yang cukup tinggi.
Setelah pertandingan menghadapi Las Palmas, Suarez memberikan respon mengenai masa depan rekan setimnya yang berasal dari Argentina tersebut.
"Drama ini dibuat oleh media. Klub sudah tahu apa yang diinginkan Messi. Kami sangat santai atas semua yang telah dikatakan," kata Suarez dilansir AS.
Barcelona baru saja menang 5-0 saat menerima kunjungan Las Palmas dalam lanjutan kompetisi La Liga. Dalam pertandingan tersebut, Suarez memborong dua gol untuk Blaugrana.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 14 Januari 2017 20:20
-
Bola Indonesia 14 Januari 2017 14:26
-
Liga Spanyol 14 Januari 2017 12:14
-
Liga Italia 14 Januari 2017 11:39
-
Open Play 14 Januari 2017 11:13
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...