
Bola.net - Pelatih Barcelona Luis Enrique menegaskan bahwa dirinya tidak terlalu khawatir karena Luis Suarez belum berhasil mencetak gol pertamanya bagi Blaugrana.
Suarez kembali diturunkan Enrique saat Barca membantai Sevilla dengan skor telak 5-1 di Camp Nou. Namun hingga kini masih belum ada gol yang lahir atas nama Suarez.
Padahal Suarez merupakan pencetak gol terbanyak di pentas Premier League musim lalu bersama Liverpool dengan koleksi 31 gol. Meskipun begitu Enrique tetap yakin bila bomber asal Uruguay itu akan segera membuka rekening golnya di Barcelona.
"Gol akan datang. Bisa memiliki pencetak gol dengan kualitas dan kemurahan hati seperti Suarez sungguh fantastis. Tidak ada yang meragukan bahwa ia tidak akan berhenti mencetak banyak gol di Barcelona," ungkap Enrique kepada AS.[initial]
(as/ada)
Suarez kembali diturunkan Enrique saat Barca membantai Sevilla dengan skor telak 5-1 di Camp Nou. Namun hingga kini masih belum ada gol yang lahir atas nama Suarez.
Padahal Suarez merupakan pencetak gol terbanyak di pentas Premier League musim lalu bersama Liverpool dengan koleksi 31 gol. Meskipun begitu Enrique tetap yakin bila bomber asal Uruguay itu akan segera membuka rekening golnya di Barcelona.
"Gol akan datang. Bisa memiliki pencetak gol dengan kualitas dan kemurahan hati seperti Suarez sungguh fantastis. Tidak ada yang meragukan bahwa ia tidak akan berhenti mencetak banyak gol di Barcelona," ungkap Enrique kepada AS.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 23 November 2014 23:54
-
Liga Spanyol 23 November 2014 21:09
-
Liga Spanyol 23 November 2014 20:44
-
Liga Spanyol 23 November 2014 16:36
-
Liga Spanyol 23 November 2014 15:33
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 15:53
-
Otomotif 23 Maret 2025 15:53
-
Otomotif 23 Maret 2025 15:52
-
Otomotif 23 Maret 2025 15:51
-
Otomotif 23 Maret 2025 15:44
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 15:30
MOST VIEWED
- Performa Antony di Real Betis Ungguli Vinicius Junior dan Lamine Yamal, MU Bikin Kesalahan Besar?
- Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
- Koeman dan Warisannya di Barcelona: Lahirnya Generasi Emas Baru
- Ansu Fati Siap Tinggalkan Barcelona Secara Permanen: Usia Baru 22 Tahun, Kok Sulit Temukan Klub?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...