
Bomber Uruguay itu menghabiskan dua musim bersama Rodgers di Anfield dan merupakan pemain kunci The Reds saat nyaris menjuarai Premier League pada musim 2013/14.
Delapan bulan setelah dipecat Liverpool, Rodgers ditunjuk menjadi manajer Celtic pada bulan Mei lalu. Suarez pun ingin melihat Rodgers sukses bersama klub barunya.
"Brendan adalah bagian besar dari perkembangan saya sebagai pemain, dan dia banyak membantu saya. Dia pelatih spesial, dan saya ingin melihat dia sukses dengan Celtic," kata Suarez kepada Scottish Sun.
"Dia sudah membuat awal yang bagus di kualifikasi Liga Champions, dan saya ingin melihat dia di sana. Dia adalah salah satu pelatih top di Eropa dan Celtic adalah klub dengan sejarah besar. Jadi melihat mereka di Liga Champions adalah bagus." (sm/ada)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 29 Juli 2016 21:35
-
Liga Spanyol 29 Juli 2016 20:37
-
Liga Spanyol 29 Juli 2016 19:34
-
Liga Inggris 29 Juli 2016 18:39
-
Liga Inggris 29 Juli 2016 18:23
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 18:11
-
Otomotif 20 Maret 2025 17:51
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 17:01
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 16:44
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 16:12
-
Otomotif 20 Maret 2025 16:03
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...