
Pemain Uruguay menjalani musim yang baik di Ajax antara 2007 hingga 2011, usai bergabung dengan tim Amsterdam dari Groningen, sebelum akhirnya pergi ke Liverpool
Dan ia belum lama ini mengatakan siap kembali bermain untuk klub Belanda di masa yang akan datang, jika memang kondisinya memungkinkan.
"Semua impian saya menjadi kenyataan di Barcelona dan saya berharap bertahan di sini hingga karir saya berakhir. Namun tentu saja saya harus terus bermain di level tertinggi," tutur Suarez di De Telegraaf.
"Tentu saja, saya ingin kembali ke Ajax suatu saat nanti. Bahkan hanya untuk sekedar mengucap terima kasih. Ajax adalah klub yang membuat saya terkenal di Eropa."
"Saya sosok yang besar di jalanan. Itulah yang membuat saya belajar bertarung dan tidak mengeluh ketika saya mengalami kesulitan. Saya hanya meminta diganti ketika tidak sanggup lagi bermain. Saat saya kecil, kami bahkan tak punya uang untuk membeli sepatu. Hal itu membantu saya lebih menghargai semuanya sekarang." [initial]
Baca Juga:
- Sarabia: Madrid Harus Terus Beri Kesempatan Pemain Muda
- Benatia: Ini Alasan Guardiola Tak Komunikasi dengan Pemain
- Bos Brasil Minta Neymar Belajar Terima Hukuman
- Bellerin: Saya Takkan Angkat Telepon Barcelona
- Enrique Berharap Bisa Terus Rayakan Sukses Barca
- Guardiola: Untuk Bisa Seperti Barca Butuh Puluhan Tahun
(tele/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 Oktober 2016 23:40
-
Galeri 22 Oktober 2016 23:33
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2016 23:13
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2016 22:40
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2016 22:20
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 01:32
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 01:02
-
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025 00:32
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 00:01
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 23:39
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:16
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...