
Sang kiper sebelumnya disebut tengah diminati oleh Manchester City, yang tengah mencari penjaga gawang anyar untuk bersaing dengan Joe Hart. Namun kabarnya Bravo masih mendapat kepercayaan dari Luis Enrique musim depan.
Dan rekannya di klub, Suarez, juga yakin bahwa kiper asal Chile tidak akan berpindah tim di bursa musim panas kali ini.
"Dari apa yang saya tahu, Claudio sangat bagus di sini dan saya yakin ia akan bertahan," tutur Suarez pada AS.
Bravo selama ini kerap diturunkan sebagai kiper utama Barcelona di La Liga, sementara Ter Stegen akan mendapatkan kesempatan bermain ketika Barcelona bermain di Liga Champions.
Hal tersebut dikabarkan membuat Bravo merasa tak betah dan ia berniat untuk hengkang ke klub lain demi kesempatan bermain di kompetisi Eropa. [initial]
(md/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 24 Juli 2016 23:42
-
Liga Champions 24 Juli 2016 22:12
-
Amerika Latin 24 Juli 2016 09:59
-
Liga Spanyol 24 Juli 2016 08:40
-
Liga Spanyol 24 Juli 2016 03:50
Suarez Tidak Mau Terburu-Buru Perpanjang Kontrak di Barcelona
LATEST UPDATE
-
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025 14:45
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 14:15
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 14:15
-
Liga Italia 21 Maret 2025 14:13
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 13:45
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:45
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...