Statistik dan Fakta: Osasuna vs Celta Vigo

Statistik dan Fakta: Osasuna vs Celta Vigo
Armenteros (kanan) ketika melawan Celta (c) Bola.net
Bola.net - Osasuna akan menjamu Celta Vigo pada jornada 36 La Liga 2013/14, Minggu (04/5). Berikut kami sajikan sejumlah statistik dan fakta pilihan untuk laga yang digelar di El Sadar tersebut.

  • Pada pertemuan pertama musim ini, Osasuna menahan imbang Celta di kandang lawan. Unggul terlebih dahulu melalui Emiliano Armenteros, Osasuna gagal membawa pulang poin maksimal setelah Lolo mencetak gol ke gawangnya sendiri.

  • Armenteros selalu mencetak gol untuk Osasuna dalam dua pertemuan terakhir melawan Celta di La Liga.

  • Osasuna menang tiga kali dan kalah sekali dalam empat laga kandang terakhirnya melawan Celta di La Liga.

  • Celta memenangi dua laga terakhirnya di La Liga.

  • Celta belum pernah meraih tiga kemenangan beruntun di La Liga sejak Juni 2007, terakhir kali mereka degradasi ke divisi dua.

  • Dari sembilan gol sundulan Osasuna di La Liga musim ini, empat disumbangkan oleh Oriol Riera.

  • Ada dua tim yang tak pernah bisa meraih poin setiap kali kebobolan terlebih dahulu dalam laga tandang di La Liga musim ini, yaitu Osasuna dan Celta.


Head to Head

23-12-2013 Celta 1-1 Osasuna (La Liga)

02-02-2013 Osasuna 1-0 Celta (La Liga)

01-09-2012 Celta 2-0 Osasuna (La Liga)

18-02-2007 Osasuna 0-1 Celta (La Liga)

25-09-2006 Celta 0-2 Osasuna (La Liga).

Performa Osasuna (S-M-S-S-K)

30-03-2014 Osasuna 1-1 Sociedad (La Liga)

05-04-2014 Almeria 1-2 Osasuna (La Liga)

12-04-2014 Osasuna 0-0 Valladolid (La Liga)

19-04-2014 Osasuna 1-1 Valencia (La Liga)

27-04-2014 Madrid 4-0 Osasuna (La Liga).

Performa Celta (M-K-S-M-M)

30-03-2014 Celta 1-0 Sevilla (La Liga)

06-04-2014 Rayo 3-0 Celta (La Liga)

12-04-2014 Celta 2-2 Sociedad (La Liga)

20-04-2014 Almeria 2-4 Celta (La Liga)

29-04-2014 Celta 4-1 Valladolid (La Liga).

Jadwal jornada 36

3 Mei

02:00 WIB Rayo Vallecano vs Athletic Bilbao

21:00 WIB Barcelona vs Getafe

23:00 WIB Malaga vs Elche

4 Mei

01:00 WIB Osasuna vs Celta Vigo

03:00 WIB Real Valladolid vs Espanyol

17:00 WIB Almeria vs Real Betis

22:00 WIB Levante vs Atletico Madrid

5 Mei

00:00 WIB Sevilla vs Villarreal

02:00 WIB Real Madrid vs Valencia

6 Mei

03:00 WIB Real Sociedad vs Granada.

Klasemen (main, menang, seri, kalah, gol, kemasukan, poin)

Atletico Madrid 35 28 4 3 75 22 88

Barcelona 35 27 3 5 97 30 84

Real Madrid 34 26 4 4 98 32 82

Athletic Bilbao 35 19 8 8 62 38 65

---------------------------------------

Sevilla 35 17 8 10 66 50 59

Real Sociedad 35 16 9 10 59 51 57

Villarreal 35 15 7 13 54 43 52

---------------------------------------

Valencia 35 12 9 14 47 48 45

Rayo Vallecano 35 13 4 18 45 71 43

Celta Vigo 35 12 7 16 44 52 43

Levante 35 10 12 13 31 42 42

Espanyol 35 11 8 16 39 46 41

Malaga 35 11 8 16 37 44 41

Granada 35 11 4 20 30 53 37

Elche 35 8 12 15 28 47 36

Osasuna 35 9 8 18 29 58 35

Getafe 35 9 8 18 30 51 35

---------------------------------------

Almeria 35 9 6 20 38 69 33

Valladolid 34 6 14 14 33 54 32

Real Betis 35 5 7 23 29 70 22 - degradasi. [initial]

 (bola/gia)