
Mantan pemain Tottenham itu tak ragu memuji sang juara bertahan sebagai tim terbaik dunia saat ini.
"Sulit bagi Barcelona untuk tidak mencetak gol. Mereka adalah tim terbaik dunia. Tidak hanya karena tiga pemain yang mereka miliki di lini depan, namun juga karena mereka punya pemain lain yang bisa memainkan sepakbola luar biasa. Saya kira Barcelona akan jadi juara Liga Champions musim ini," tutur Soldado pada AS.
"Di El Madrigal, mereka ada banyak tim besar yang kerap kesulitan dan saya harap hal yang sama bakal terjadi akhir pekan ini. Melawan tim besar, kami sering bermain dengan baik. Hal tersebut akan tergantung pada intensitas permainan yang kami tunjukkan dan bagaimana kami tidak membuat kesalahan selama 90 menit. Saya tidak ingin mereka merasa nyaman di sepanjang laga."
Barcelona kini masih duduk di puncak klasemen sementara La Liga dengan keunggulan delapan angka dari Atletico Madrid. [initial]
(as/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 19 Maret 2016 23:40
-
Liga Spanyol 19 Maret 2016 23:25
-
Liga Inggris 19 Maret 2016 23:10
-
Liga Eropa Lain 19 Maret 2016 18:50
-
Open Play 19 Maret 2016 17:54
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 09:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:58
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...