
Pogba meninggalkan Manchester United pada tahun 2012 lalu ke Juventus dengan gratis. Kini gelandang 23 tahun tersebut menjadi pemain yang menjadi incaran banyak klub di Eropa termasuk MU karena penampilannya yang sangat menawan bersama Bianconeri. Bahkan mereka disebut menyiapkan dana mencapai 100 juta pounds agar bisa memulangkannya ke Old Trafford.
Akan tetapi, selain MU, Real Madrid juga dikabarkan tertarik memakai servis Pogba meski mereka juga disebut tak memiliki dana sebesar yang dimiliki oleh Setan Merah. Raul lantas angkat bicara soal rumor tersebut. Ia mengaku tak tahu pasti apakah Los Blancos benar-benar membutuhkan servis pemain serba bisa tersebut.
"Apa Madrid perlu merekrut Pogba? Um ... Saya tidak tahu. Mari kita lihat, ia pemain hebat dan saya yakin Madrid dan staf pelatih telah menilai bagaimana ia bisa cocok dengan sistem yang ada saat ini," ujarnya seperti dilansir Football Espana.
"Anda ingin memiliki banyak opsi. Bagi saya jalannya telah ditandai, dan Liga Champions telah dimenangkan, jadi..." tuturnya tanpa meneruskan kalimatnya. [initial]
Baca Juga:
- Raiola: Ingin Pogba, MU Harus Bisa Pengaruhi Pemain
- Paul Pogba Diklaim Sudah Sepakat Gabung MU
- Jual Pogba, Zambrotta Sebut Juve Bisa Beli Banyak Bintang
- Rambut Anyar Pogba, Pertanda Bakal ke Madrid?
- Toni Kroos, Alternatif MU Untuk Paul Pogba
- Transfer Pogba ke MU Bisa Rusak Rencana Chelsea
- Raul Dukung Madrid Gaet Pogba
- Sanchez: Aksi Pogba Tak Sesuai Harapan Madrid
- Desailly: Pogba Akan Jadi Gelandang Terbaik Dunia
- Desailly Yakin Pogba Bertahan di Juve
- Desailly Sebut Tak Ada Alasan Bagi Pobga Untuk Tinggalkan Juve
- Petit: Pogba Belum Pantas Berstatus Pemain Bintang
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 13 Juli 2016 20:44
-
Liga Italia 13 Juli 2016 19:17
-
Liga Inggris 13 Juli 2016 18:40
-
Liga Inggris 13 Juli 2016 18:21
-
Liga Italia 13 Juli 2016 18:02
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...