
Bola.net - Pelatih Atletico Madrid Diego Simeone memberikan komentarnya perihal kekalahan timnya tersebut dari Almeria dengan skor 2-0 dalam pertandingan lanjutan Liga Spanyol (08/02) . Pria asal Argentina ini pun bersikeras bahwa timnya tidak mencari alasan dalam kekalahan.
"Tim lawan mencoba untuk bermain dengan permainan mereka, di babak pertama kami bisa bermain lebih baik, kami menciptakan beberapa peluang, tetapi inilah Sepakbola," ujar Simeone.
"Terkadang anda menang dan juga kalah. Kami tidak mencari sebuah alasan, kami tidak menyalahkan wasit, cuaca, atau bola. Almeria bermain dengan baik dan saya ucapkan selamat untuk itu," pungkas Simeone.
Kekalahan dari Almeria ini lantas membuat Atletico sementara ini harus turun dari peringkat pertama digeser oleh rival sekotanya Real Madrid. Walaupun mempunyai poin yang sama, Real Madrid lebih unggul dalam perolehan gol. [initial]
(foes/han)
"Tim lawan mencoba untuk bermain dengan permainan mereka, di babak pertama kami bisa bermain lebih baik, kami menciptakan beberapa peluang, tetapi inilah Sepakbola," ujar Simeone.
"Terkadang anda menang dan juga kalah. Kami tidak mencari sebuah alasan, kami tidak menyalahkan wasit, cuaca, atau bola. Almeria bermain dengan baik dan saya ucapkan selamat untuk itu," pungkas Simeone.
Kekalahan dari Almeria ini lantas membuat Atletico sementara ini harus turun dari peringkat pertama digeser oleh rival sekotanya Real Madrid. Walaupun mempunyai poin yang sama, Real Madrid lebih unggul dalam perolehan gol. [initial]
Baca Juga
- Benzema: Tentu Saja Kami Rindukan Ronaldo
- Kalahkan Villarreal, Ancelotti Puji Performa Bale
- Highlights La Liga: Almeria 2-0 Atletico Madrid
- Ancelotti: Absennya Ronaldo Malah Memotivasi Pemain Lain
- Highlights La Liga: Real Madrid 4-2 Villarreal
- Hadapi Barca, Sevilla Akan Andalkan Taktik 'Parkir Bus'
- Review: Minus Ronaldo, Madrid Redam Villarreal
(foes/han)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 8 Februari 2014 21:26
-
Liga Spanyol 8 Februari 2014 19:25
-
Liga Eropa Lain 8 Februari 2014 18:50
-
Liga Spanyol 8 Februari 2014 18:30
-
Liga Spanyol 8 Februari 2014 18:10
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 16:26
-
Otomotif 25 Maret 2025 16:16
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 16:00
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 15:59
-
Amerika Latin 25 Maret 2025 15:56
-
Otomotif 25 Maret 2025 15:54
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...