
Bola.net - - disebut siap melakukan manuver untuk mendatangkan pemain sayap Manchester City, Jesus Navas, di bursa transfer musim dingin kali ini.
Don Balon mengatakan bahwa tim yang bermarkas di Ramon Sanchez Pizjuan itu tengah menyiapkan perjanjian pra-kontrak untuk pemain Spanyol, yang sebelumnya juga pernah membela tim mereka.
Kontrak Navas di Etihad akan berakhir di musim kompetisi kali ini, dan hingga kini masih belum ada kabar yang mengatakan bahwa klub akan segera memberinya kontrak baru.
Jesus Navas
Sang gelandang sebelumnya juga dikabarkan sempat masuk dalam radar transfer Fenerbahce, yang sudah pernah menampung beberapa pemain jebolan Premier League seperti Nani dan Robin van Persie.
Namun demikian, Navas disebut lebih memilih untuk kembali ke Spanyol, jika memang harus pergi dari Manchester.
Sevilla sendiri kini tengah memiliki Samir Nasri, pemain City yang mereka pinjam selama semusim.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 2 Januari 2017 23:36
-
Liga Inggris 2 Januari 2017 16:00
-
Liga Inggris 2 Januari 2017 13:00
-
Liga Inggris 2 Januari 2017 12:40
-
Liga Inggris 2 Januari 2017 10:00
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:59
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:58
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:57
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:56
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:46
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:45
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...