
Bola.net - - Hingga jornada 2, ada tiga tim yang selalu menang di La Liga 2017/18. Tiga tim yang sudah sama-sama mengemas enam poin tersebut adalah , dan Real Sociedad.
Sociedad lah yang memimpin klasemen sementara. Untuk pertama kalinya dalam 14 tahun, Sociedad berada di puncak.
Sociedad dan Barcelona sama-sama memiliki selisih gol +4. Namun produktivitas gol Sociedad (6) lebih baik daripada Barcelona (4).
Terakhir kali Sociedad memimpin klasemen La Liga adalah pada jornada 36 musim 2002/2003 silam.
2003 - Real Sociedad are top of the Primera División for the first time since MD36 in 2002/03, when they lost to Vigo. Txuri-urdin pic.twitter.com/fkeaRkQMzI
— OptaJose (@OptaJose) August 28, 2017
Musim 2002/03 itu, Sociedad gagal menjadi juara. Memimpin klasemen per jornada 36, Sociedad terpeleset usai kalah 2-3 di kandang Celta Vigo pada jornada 37.
Sociedad akhirnya finis dengan 76 poin di peringkat dua, terpaut hanya dua poin di belakang Real Madrid.
Sociedad memenangi dua pertandingan pertama mereka di La Liga musim ini. Sociedad menang 3-2 di kandang Celta Vigo pada jornada pembuka, lalu menghajar Villarreal 3-0 di Anoeta.
Pada jornada berikutnya, setelah jeda internasional, Txuri-Urdin (Putih & Biru) akan tandang ke markas Deportivo La Coruna.
Klik juga:
- Messi Tembus 350 Gol La Liga
- Tradisi Bicycle Kick Goal Atletico Madrid
- Gol 70 Laga Beruntun Real Madrid
- Marco Asensio, Fantastico!
- Benzema, Mulai Hilang Ketajaman Atau Cuma Sedang Sial?
- Rekor Anyar, 17 Pemain Milan Dipanggil Timnas
- Tunggu Milan di Babak Final
- Awal Sempurna Perjuangan Parma Kembali ke Serie A
- Pjanic Sudah Ukir Satu Rekor Musim Ini
- 50 Gol dan Tripletta Perdana Dybala di Serie A
- Amukan Beruntun Mauro Icardi
- Andrea Belotti, Setan Kotak Penalti
- Borriello Samai All-time Record Amoruso
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 29 Agustus 2017 21:53
-
Liga Spanyol 29 Agustus 2017 21:04
-
Liga Champions 29 Agustus 2017 17:34
Gol Mandzukic ke Gawang Madrid Jadi Terbaik di Musim 2016/17
-
Liga Spanyol 29 Agustus 2017 15:30
-
Liga Spanyol 29 Agustus 2017 15:23
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:42
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:18
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:15
-
Liga Italia 21 Maret 2025 01:01
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...