
Bola.net - Salah satu kapten Real Madrid Sergio Ramos meminta semua pihak untuk bersatu menghadapi masa sulit. Ramos berpendapat bahwa Madrid punya kesempatan memperbaiki diri selama jeda Natal kali ini.
"Saat semua tidak berjalan sesuai keinginan, Madrid harus bersatu. Liburan ini memberi kami waktu untuk melakukan introspeksi dan memberikan tuntutan lebih kepada diri sendiri demi tim," ujar Ramos kepada Marca.
Real Madrid memang dilanda isu perpecahan pada musim ini. Isu itu mencapai puncaknya ketika Jose Mourinho memilih untuk mencadangkan Iker Casillas karena menganggap Antonio Adan lebih siap bermain.
Namun Ramos menegaskan bahwa semua pemain Madrid menyadari bahwa opini dan keputusan pelatih adalah mutlak. Siapa pun harus bisa menerima pilihan pelatih, termasuk para pemain bintang.
Ramos memberikan satu nasehat khusus kepada rekan-rekannya di lini depan. ia ingin agar para penyerang madrid bisa lebih efektif dalam memanfaatkan peluang yang mereka dapat. (mrc/hsw)
"Saat semua tidak berjalan sesuai keinginan, Madrid harus bersatu. Liburan ini memberi kami waktu untuk melakukan introspeksi dan memberikan tuntutan lebih kepada diri sendiri demi tim," ujar Ramos kepada Marca.
Real Madrid memang dilanda isu perpecahan pada musim ini. Isu itu mencapai puncaknya ketika Jose Mourinho memilih untuk mencadangkan Iker Casillas karena menganggap Antonio Adan lebih siap bermain.
Namun Ramos menegaskan bahwa semua pemain Madrid menyadari bahwa opini dan keputusan pelatih adalah mutlak. Siapa pun harus bisa menerima pilihan pelatih, termasuk para pemain bintang.
Ramos memberikan satu nasehat khusus kepada rekan-rekannya di lini depan. ia ingin agar para penyerang madrid bisa lebih efektif dalam memanfaatkan peluang yang mereka dapat. (mrc/hsw)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 3 Januari 2013 21:57
-
Bola Dunia Lainnya 3 Januari 2013 20:59
-
Liga Spanyol 3 Januari 2013 20:01
-
Liga Champions 3 Januari 2013 15:40
-
Liga Spanyol 3 Januari 2013 13:40
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...