
Bola.net - - Cristiano Ronaldo mengatakan bahwa untuk bisa meraih sukses seperti dirinya di dunia sepakbola, memiliki talenta yang luar biasa saja tidak cukup. Baginya, kerja keras dan determinasi juga menjadi faktor yang menentukan.
Ronaldo sudah berkembang menjadi salah satu pemain terbaik dunia sejak ia bergabung dengan Manchester United di 2003. Ia memenangkan satu trofi Ballon d'Or dan tiga trofi Premier League di Inggris, sebelum pindah ke Madrid di 2009.
Di Los Blancos, pemain Portugal itu dua kali juara Liga Champions dan juga memenangkan dua trofi Ballon d'Or.
"Rahasia sukses adalah keinginan yang luar biasa," tutur Ronaldo menurut laporan Mundo Deportivo.
"Memiliki talenta saja tidak cukup dan saya akan selalu memberikan dedikasi 100 persen untuk menjadi yang terbaik dan membuat saya ada di level setinggi mungkin. Jika anda melakukannya, namun tidak punya keinginan dan ambisi yang kuat, maka itu tidak akan mungkin terjadi."
"Keinginan untuk terus mendapat lebih adalah sesuatu yang krusial."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 10 November 2016 22:32
-
Liga Eropa Lain 10 November 2016 21:53
-
Liga Italia 10 November 2016 20:05
-
Liga Spanyol 10 November 2016 18:17
-
Liga Inggris 10 November 2016 16:00
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...