
Bola.net - Cristiano Ronaldo tidak bisa menikmati permainannya sendiri di atas lapangan bersama Real Madrid, lantaran mendapat tekanan dari banyak pihak. Demikian pendapat yang belum lama ini dilontarkan oleh mantan pemain Los Blancos, Hugo Sanchez.
Ronaldo memang tengah berada di bawah sorotan, usai ia mengalami penurunan performa di sepanjang tahun 2015. Jumlah golnya, yang sempat melesat meninggalkan Lionel Messi di daftar pichichi, kini mampu disalip oleh La Pulga hanya dalam hitungan beberapa bulan.
"Saya pernah mengalami situasi yang sama seperti dirinya. Saya kira Ronaldo tidak menikmati waktunya, setiap kali ia masuk ke dalam lapangan. Untuk bisa menikmati semua yang ia lakukan, anda harus bisa sesedikit mungkin mengalami situasi yang tengah ia alami saat ini," tutur Sanchez pada Univision.
Madrid akan menghadapi Barcelona di laga lanjutan La Liga akhir pekan ini. [initial]
(mar/rer)
Ronaldo memang tengah berada di bawah sorotan, usai ia mengalami penurunan performa di sepanjang tahun 2015. Jumlah golnya, yang sempat melesat meninggalkan Lionel Messi di daftar pichichi, kini mampu disalip oleh La Pulga hanya dalam hitungan beberapa bulan.
"Saya pernah mengalami situasi yang sama seperti dirinya. Saya kira Ronaldo tidak menikmati waktunya, setiap kali ia masuk ke dalam lapangan. Untuk bisa menikmati semua yang ia lakukan, anda harus bisa sesedikit mungkin mengalami situasi yang tengah ia alami saat ini," tutur Sanchez pada Univision.
Madrid akan menghadapi Barcelona di laga lanjutan La Liga akhir pekan ini. [initial]
Baca Juga:
- Stoichkov: Mulut Saya Capek Bicarakan kehebatan Messi
- Trio MSN Dianggap Pique Tengah Ganas-ganasnya Jelang Clasico
- Pique: Menangkan Clasico Beri Barca Gelar Liga
- Mascherano Rela Digusur Busquets di Clasico
- Jelang Clasico, Pique Enggan Pikirkan Kans Juara
- Toure Sebut Barca Kini Favorit Juara Liga Champions
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 19 Maret 2015 21:45
-
Liga Spanyol 19 Maret 2015 21:08
'Bandingkan Messi-Ronaldo Seperti Bandingkan Ferrari-Lamborghini'
-
Liga Spanyol 19 Maret 2015 20:50
-
Liga Spanyol 19 Maret 2015 20:30
-
Liga Spanyol 19 Maret 2015 18:38
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:18
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:15
-
Liga Italia 21 Maret 2025 01:01
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 00:52
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 00:41
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...