
Bola.net - Penyerang andalan Real Madrid, Cristiano Ronaldo, disebut telah menerima keberadaan bintang baru timnya, Gareth Bale, dengan baik di Santiago Bernabeu.
Sebuah kabar yang disinyalir berasal dari ruang ganti Los Blancos mengungkapkan, bahwa winger internasional Wales itu mulai menemukan kenyamanan di tim barunya. Sejak datang dengan harga mencapai €100 juta, Bale memang tidak seketika setel dengan para pemain Real, termasuk Ronaldo.
Sebelumnya, Bale dianggap masih sulit diterima oleh rekan barunya di Bernabeu, mengingat performa yang belum maksimal karena tak punya banyak waktu di masa pra musim. Selain itu, bandrol tingginya disebut juga berpengaruh pada hubungan pertemanan mereka di Real.
Akan tetapi perlahan situasi tersebut berubah, setelah Bale menunjukkan kemampuannya di 10 pertandingan bersama Real. Meski hanya enam kali menjadi starter, namun ia telah berkontribusi dengan empat gol dan lima assists.
Mengenai hubungan yang kian membaik dengan Ronaldo, para pengamat menilai hal tersebut ketika Bale mendapat kepercayaan dari kapten timnas Portugal, untuk mengambil jatah tendangan bebas pada laga kemenangan 7-3 atas Sevilla.
Keberhasilan Bale membayar kepercayaan Ronaldo diyakini kian mempererat hubungan kedua pemain. Dan dengan kian berkembangnya keakraban keduanya, maka bisa dipastikan jika ketajaman lini depan Real bakal tak terbendung di musim ini. [initial] (gl/atg)
Sebuah kabar yang disinyalir berasal dari ruang ganti Los Blancos mengungkapkan, bahwa winger internasional Wales itu mulai menemukan kenyamanan di tim barunya. Sejak datang dengan harga mencapai €100 juta, Bale memang tidak seketika setel dengan para pemain Real, termasuk Ronaldo.
Sebelumnya, Bale dianggap masih sulit diterima oleh rekan barunya di Bernabeu, mengingat performa yang belum maksimal karena tak punya banyak waktu di masa pra musim. Selain itu, bandrol tingginya disebut juga berpengaruh pada hubungan pertemanan mereka di Real.
Akan tetapi perlahan situasi tersebut berubah, setelah Bale menunjukkan kemampuannya di 10 pertandingan bersama Real. Meski hanya enam kali menjadi starter, namun ia telah berkontribusi dengan empat gol dan lima assists.
Mengenai hubungan yang kian membaik dengan Ronaldo, para pengamat menilai hal tersebut ketika Bale mendapat kepercayaan dari kapten timnas Portugal, untuk mengambil jatah tendangan bebas pada laga kemenangan 7-3 atas Sevilla.
Keberhasilan Bale membayar kepercayaan Ronaldo diyakini kian mempererat hubungan kedua pemain. Dan dengan kian berkembangnya keakraban keduanya, maka bisa dipastikan jika ketajaman lini depan Real bakal tak terbendung di musim ini. [initial] (gl/atg)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 17 November 2013 23:29
-
Liga Spanyol 17 November 2013 21:12
-
Piala Dunia 17 November 2013 20:31
-
Liga Spanyol 17 November 2013 18:15
-
Liga Spanyol 17 November 2013 17:14
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 24 Maret 2025 12:15
-
Liga Spanyol 24 Maret 2025 12:15
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 12:02
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 12:01
-
Liga Inggris 24 Maret 2025 12:00
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 11:59
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...