
Bagaimana tidak, dari 27 laga el clasico yang pernah ia jalani, ternyata kehadiran Ronaldo tak menjadi jaminan akan kemenangan. Dari jumlah itu, Ronaldo 'hanya' merasakan tujuh kemenangan, tujuh seri dan 13 kekalahan melawan Barcelona.
Kekalahan terakhir adalah saat Real Madrid dipermak Blaugrana empat gol tanpa balas di Santiago Bernabeu pada 22 November 2015 lalu. Kala itu, Dua gol Luis Suarez, serta masing-masing satu gol dari Andres Iniesta dan Neymar membuat Los Blancos tertunduk di kandang sendiri.
Infografis Cristiano Ronaldo vs Barcelona
Dari catatan 27 pertandingan itu, Ronaldo sendiri telah mencetak 15 gol dan membuat dua assist untuk rekannya. Gol pertama Ronaldo di el clasico adalah saat ia mencetak gol penalti dan membuat skor akhir menjadi 1-1 di La Liga pada musim 2010-2011.
Sementara itu, gol terakhir Ronaldo ke gawang Barcelona adalah saat Real Madrid kalah 1-2 di markas Barcelona pada 23 Maret 2015 lalu.
Mampukah Ronaldo memperbarui catatannya tersebut saat kembali bertemu Barcelona akhir pekan nanti? Menarik untuk ditunggu. (bola/dzi)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 29 Maret 2016 19:21
-
Liga Spanyol 29 Maret 2016 18:30
-
Liga Spanyol 29 Maret 2016 17:37
-
Liga Spanyol 29 Maret 2016 14:07
-
Liga Spanyol 29 Maret 2016 14:06
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:34
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:19
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:06
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 21:16
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 21:00
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:48
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...