
Bola.net - Cristiano Ronaldo mengaku ia masih bisa bermain di level tertinggi untuk beberapa tahun mendatang. Namun demikian, bintang Real Madrid masih belum yakin di mana ia akan mengakhiri karir profesionalnya nanti.
Ronaldo baru saja memenangkan Ballon d'Or ke-3 sepanjang karir, dalam gala FIFA yang berlangsung di Zurich kemarin.
"Sejujurnya, saya tidak berpikir mengenai apa yang saya wariskan. Saya tahu saya akan punya tempat di sejarah permainan ini karena apa yang sudah saya lakukan dan terus menang, baik di level tim maupun individu. Saya tahu akan ada lembaran khusus yang didekasikan untuk saya, dan itu merupakan hal yang membuat saya senang," tutur Ronaldo pada FIFA.com.
"Saya berusia 29 tahun, namun merasa seperti 25! Saya pikir saya masih bisa bermain untuk lima, enam, atau tujuh tahun ke depan. Bermain hingga usia 40 tahun rasanya bisa dibayangkan, namun seperti yang saya katakan, ini semua terkait motivasi yang anda punya dari tahun ke tahun. Saya harus tahu apakah saya masih berguna untuk tim," pungkasnya. [initial]
(fifa/rer)
Ronaldo baru saja memenangkan Ballon d'Or ke-3 sepanjang karir, dalam gala FIFA yang berlangsung di Zurich kemarin.
"Sejujurnya, saya tidak berpikir mengenai apa yang saya wariskan. Saya tahu saya akan punya tempat di sejarah permainan ini karena apa yang sudah saya lakukan dan terus menang, baik di level tim maupun individu. Saya tahu akan ada lembaran khusus yang didekasikan untuk saya, dan itu merupakan hal yang membuat saya senang," tutur Ronaldo pada FIFA.com.
"Saya berusia 29 tahun, namun merasa seperti 25! Saya pikir saya masih bisa bermain untuk lima, enam, atau tujuh tahun ke depan. Bermain hingga usia 40 tahun rasanya bisa dibayangkan, namun seperti yang saya katakan, ini semua terkait motivasi yang anda punya dari tahun ke tahun. Saya harus tahu apakah saya masih berguna untuk tim," pungkasnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 13 Januari 2015 23:55
-
Liga Spanyol 13 Januari 2015 23:03
-
Liga Inggris 13 Januari 2015 22:15
-
Liga Eropa Lain 13 Januari 2015 21:59
-
Liga Spanyol 13 Januari 2015 21:03
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...