
Bola.net - Cristiano Ronaldo yang selama ini terkesan diam dengan kehadiran Gareth Bale akhirnya mau buka suara. Ronaldo mengatakan dirinya sudah mulai menemukan chemistry untuk bisa bekerjasama dengan Bale.
Ada selentingan kabar bahwa Ronaldo kecewa karena Real Madrid membeli Bale dengan status sebagai pemain termahal dunia. Namun rumor itu kemudian pupus setelah Ronaldo menandatangani kontrak baru bersama El Real.
Ronaldo dan bale sudah bermain bersama dua kali. Keduanya mencetak gol dalam lega melawan Villarreal di La Liga. Bale kemudian menyusul Ronaldo ke lapangan ketika Madrid membantai Galatasaray di Liga Champions.
"Kami mulai mengenal satu sama lain dengan baik. Gareth masih beradaptasi dan berusaha menemukan ritme permainannya karena ia sudah absen bermain cukup lama. Dia sudah menunjukkan peningkatan pesat dan semua berjalan dengan sangat baik," ujar Ronaldo seperti dikutip Mirror.
Untuk mengakomodasi Bale dan Ronaldo yang memiliki tipe permainan yang mirip, Carlo Ancelotti memasang Bale di sisi kanan. Akan tetapi, di lapangan, Bale dan Ronaldo kerap bertukar posisi. (mrr/hsw)
Ada selentingan kabar bahwa Ronaldo kecewa karena Real Madrid membeli Bale dengan status sebagai pemain termahal dunia. Namun rumor itu kemudian pupus setelah Ronaldo menandatangani kontrak baru bersama El Real.
Ronaldo dan bale sudah bermain bersama dua kali. Keduanya mencetak gol dalam lega melawan Villarreal di La Liga. Bale kemudian menyusul Ronaldo ke lapangan ketika Madrid membantai Galatasaray di Liga Champions.
"Kami mulai mengenal satu sama lain dengan baik. Gareth masih beradaptasi dan berusaha menemukan ritme permainannya karena ia sudah absen bermain cukup lama. Dia sudah menunjukkan peningkatan pesat dan semua berjalan dengan sangat baik," ujar Ronaldo seperti dikutip Mirror.
Untuk mengakomodasi Bale dan Ronaldo yang memiliki tipe permainan yang mirip, Carlo Ancelotti memasang Bale di sisi kanan. Akan tetapi, di lapangan, Bale dan Ronaldo kerap bertukar posisi. (mrr/hsw)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 18 September 2013 23:15
-
Liga Champions 18 September 2013 21:16
-
Liga Spanyol 18 September 2013 19:38
-
Liga Champions 18 September 2013 19:18
-
Liga Italia 18 September 2013 18:51
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 05:11
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...