
Messi mengejutkan semua orang ketika ia memutuskan untuk pensiun dari timnas Argentina, tak lama setelah Albiceleste gagal menjuarai Copa America Centenario - lantaran dikalahkan Chile di final via adu penalti.
Hingga kini Messi masih memutuskan bungkam terkait keputusannya tersebut, namun Rodriguez yakin bahwa kompatriotnya itu akan kembali membela timnas jelang Piala Dunia 2018 mendatang.
"Saya amat menyesal dengan apa yang terjadi pada Leo," tutur Rodriguez pada AS.
"Mungkin ia terlalu cepat membuat keputusan tersebut, namun saya kira Messi akan kembali membela Argentina."
Messi sendiri kini tengah menghabiskan masa liburannya di musim panas bersama keluarga di Ibiza, beberapa hari menjelang dimulainya latihan perdana Barcelona, jelang musim 16/17. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 13 Juli 2016 21:25
-
Liga Spanyol 13 Juli 2016 20:29
-
Liga Spanyol 13 Juli 2016 19:12
-
Liga Spanyol 13 Juli 2016 16:04
-
Liga Spanyol 13 Juli 2016 15:43
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...