
Bola.net - - Roberto Carlos mendukung Cristiano Ronaldo untuk terus menambah koleksi Ballon d'Or-nya usai pemain Real Madrid menyamai rekor Lionel Messi dengan memenangkan trofi tersebut untuk kali kelima.
Ronaldo mempertahankan gelar yang ia menangkan musim lalu, usai France Football menobatkannya sebagai pemain terbaik mengalahkan Messi.
Pria 32 tahun kini tercatat meraih trofi Bola Emas sebanyak lima kali dalam perjalanan karirnya, usai membantu Madrid menjuarai La Liga dan Liga Champions di 16/17 dan mencetak lebih dari 600 gol sepanjang karirnya - lewat brace ke gawang Juventus di partai final di Cardiff.
Carlos, yang ikut menemani Ronaldo dalam seremoni di Paris semalam, mengatakan di FFT: "Dia akan mendapat lebih banyak lagi. Akan ada lebih banyak trofi di masa mendatang."
Roberto Carlos
"Dia akan meraih lebih banyak trofi lagi."
Legenda Madrid lainnya yang juga hadir di acara tersebut adalah Ronaldo.
Sang fenomena lantas mengatakan: "Dia layak mendapatkan penghargaan ini. Dan kami di sini untuk merayakannya bersamanya."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 7 Desember 2017 23:06
-
Liga Spanyol 7 Desember 2017 19:04
-
Piala Dunia 7 Desember 2017 17:07
-
Tim Nasional 7 Desember 2017 16:41
Setelah Islandia, Indonesia Berpeluang Hadapi Madrid dan Barca
-
Liga Champions 7 Desember 2017 15:36
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 23 Maret 2025 05:32
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 05:15
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 05:02
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 04:56
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 04:32
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 04:15
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...