
Bola.net - Pepe Reina dikabarkan telah setuju untuk bergabung dengan Barcelona, namun transfer tersebut harus berujung kegagalan. Hal ini diungkapkan oleh sang ayah, Miguel.
Reina bukan kali ini saja dikabarkan diminati Barca. Pada musim panas lalu, kiper yang dipinjamkan Liverpool ke Napoli tersebut menjadi pembicaraan dengan adanya kabar akan segera mendarat di Nou Camp. Kini Miguel mengungkapkan bahwa Reina saat itu telah sepakat namun ia akhirnya harus memilih Napoli.
Miguel menambahkan, ada beberapa faktor gagalnya Reina bergabung dengan Barca. Salah satunya adalah keberadaan Victor Valdes di Nou Camp.
"Beberapa bulan yang lalu Pepe melakukan pembicaraan dengan Barcelona. Mereka telah sepakat dan ia siap untuk pergi", ujar Miguel.
"Namun Valdes tidak meninggalkan Barca dan hal itu membuat kesepakatan antara Barca dengan Reina gagal. Akhirnya Reina memilih Napoli," imbuhnya.
Sementara itu, keputusan yang diambil Valdes 'untuk menghormati tahun terakhir kontraknya memicu efek domino. Barca kemudian menunda pencarian pengganti Valdes sampai tahun depan. Sementara Reina yang telah sepakat akhirnya meninggalkan Liverpool namun tidak untuk tim Catalan tersebut. [initial]
(mrc/gag)
Reina bukan kali ini saja dikabarkan diminati Barca. Pada musim panas lalu, kiper yang dipinjamkan Liverpool ke Napoli tersebut menjadi pembicaraan dengan adanya kabar akan segera mendarat di Nou Camp. Kini Miguel mengungkapkan bahwa Reina saat itu telah sepakat namun ia akhirnya harus memilih Napoli.
Miguel menambahkan, ada beberapa faktor gagalnya Reina bergabung dengan Barca. Salah satunya adalah keberadaan Victor Valdes di Nou Camp.
"Beberapa bulan yang lalu Pepe melakukan pembicaraan dengan Barcelona. Mereka telah sepakat dan ia siap untuk pergi", ujar Miguel.
"Namun Valdes tidak meninggalkan Barca dan hal itu membuat kesepakatan antara Barca dengan Reina gagal. Akhirnya Reina memilih Napoli," imbuhnya.
Sementara itu, keputusan yang diambil Valdes 'untuk menghormati tahun terakhir kontraknya memicu efek domino. Barca kemudian menunda pencarian pengganti Valdes sampai tahun depan. Sementara Reina yang telah sepakat akhirnya meninggalkan Liverpool namun tidak untuk tim Catalan tersebut. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Open Play 8 November 2013 23:16
-
Liga Spanyol 8 November 2013 22:00
-
Bolatainment 8 November 2013 21:12
-
Liga Spanyol 8 November 2013 20:11
-
Liga Spanyol 8 November 2013 17:18
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...