
Bola.net - Daftar peminat Rasmus Hojlund di musim panas nanti. Striker Atalanta itu dilaporkan kini menjadi incaran Real Madrid di musim panas nanti.
Hojlund sebenarnya saat ini berstatus sebagai pendatang baru di skuat Atalanta. Ia baru pindah ke Italia di musim panas kemarin.
Namun dalam waktu yang singkat, ia sukses terintegrasi dalam skuat La Dea. Hasilnya ia cukup produktif di musim perdananya dalam mencetak gol di skuat Atalanta.
Advertisement
Alhasil ada beberapa klub yang berminat untuk merekrut sang striker muda. Terbaru, laporan BT menyebut Real Madrid kini juga tertarik meminang sang striker.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Pelapis Benzema
Menurut laporan tersebut, Real Madrid saat ini mengincar jasa Hojlund sebagai pelapis Karim Benzema.
Bomber andalan Real Madrid ini sudah mulai tergerus usia. Ia mulai rentan cedera dan performanya mulai menurun.
Madrid tidak punya pelapis yang bagus untuk Benzema. Alhasil mereka mulai berburu striker baru di musim panas nanti.
Talenta Masa Depan
Laporan tersebut mengklaim bahwa saat ini Real Madrid memutuskan untuk mengejar tanda tangan Hojlund.
Tim pelatih Los Blancos sangat terkesan pada sang striker. Mereka meyakini Hojlund bakal jadi striker top di masa depan.
Itulah mengapa Manajemen Madrid sudah mulai menyiapkan langkah untuk memboyong Hojlund ke Bernabeu di musim panas nanti.
Harga Mahal
Baik MU maupun Real Madrid harus siap merogoh kocek agak dalam untuk mendapatkan jasa Hojlund.
Atalanta dilaporkan ingin membanderol sang striker di angka 70 juta Euro di musim panas nanti.
Klasemen La Liga
(BT)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 20 April 2023 21:43
Real Madrid Aktifkan Klausul Perpanjangan Kontrak Karim Benzema?
-
Liga Champions 20 April 2023 20:58
Final Ideal Liga Champions 2022/2023 Ini: Real Madrid vs AC Milan
-
Liga Spanyol 20 April 2023 17:19
Real Madrid Siapkan Tawaran Baru untuk Transfer Jude Bellingham
-
Liga Champions 20 April 2023 16:16
4 Pemain yang Pernah Membela Manchester City dan Real Madrid
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:01
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:52
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:41
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:32
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 05:30
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...