
Bola.net - Rael Madrid kembali tersungkur di La Liga. Minggu (30/1/2021), Madrid takluk 1-2 kala menjamu Levante di Estadio Alfredo Di Stefano.
Hasil ini jadi tamparan keras untuk Zinedine Zidane dan skuadnya. Los Blancos bermasalah sejak awal musim dan belum juga mentas sampai sekarang.
Kali ini barisan bek Madrid kembali membuat kesalahan-kesalahan fatal. Eder Militao diusir keluar lapangan saat laga baru berjalan 10 menit, para pemain bahkan belum berkeringat.
Advertisement
Lalu Odriozola membuat kesalahan dalam gol kedua Levante yang mengunci hasil akhir. Dia meninggalkan sektor yang seharusnya dijaga.
🏁 FT: @realmadriden 1-2 @LevanteUDen
— Real Madrid C.F. 🇬🇧🇺🇸 (@realmadriden) January 30, 2021
⚽ @marcoasensio10 13'; Morales 32', Roger 78'#Emirates | #RealMadridLevante pic.twitter.com/quvpXBC7Lp
Kekalahan ini pun membuat Madrid tertinggal kian jauh dari Atletico Madrid yang memimpin di puncak klasemen sementara. Tentu posisi Zidane pun semakin tidak aman, fans berteriak marah.
Di media sosial Twitter saja, fans Madrid ramai memprotes keputusan-keputusan Zidane dan buruknya permainan tim. Apa kata mereka?
Selamat, Atletico juara
Congratulations Atletico Madrid for winning the title!
— Bogdan92 (@Bogdybv1) January 30, 2021
Terus aja pinjamkan pemain!
Keep on loaning and selling our best players! Subbing off hazard who could clutch for us at 60mins! as if he’s some kid is just sad and bringing on Vini at RW. Absolute joke! Benz been absolute shit but gets more time. Asensio ghosted after the goal.. Courtois deserves better!
— Madridstar Assassin Hazard (@madridstarkg) January 30, 2021
Beli dua pemain ini deh coba
Get one of them or both whatever works and sell old players past their prime...till then..we finna struggle for real now..cuz benzema ain't scoring much to save us. pic.twitter.com/M5eVpd4l8K
— Junior (@DpunJr7) January 30, 2021
Gak nyangka ditinggal Ronaldo bisa seburuk ini
Sell. Isco, marcelo, eder, asensio, bumzema, modric, hazard. Try sahla, mbappe, haaland, or anyone who can actually score some Goals. Never thought this club will be like this when ronaldo leave. Well our life gonna be like this. That donkey perez killed this club.
— wiseman 🍂 (@sidewindowseat) January 30, 2021
Ketinggalan, malah Mariano main
we're losing 2-1 with 10 minutes to go and we bring on mariano who is bang average and a random kid who i haven't even heard of in my life. this was the only real madrid match i've watched where i wanted some of the opposition's players to play with us for the last 10 minutes.
— Dario 🆁🅼 (@lol77156157) January 30, 2021
Dadah La Liga
offically goodbye la liga, with keeping on depending on benzema who plays one good match and then disappeears, and letting ramos leave ... i can see the future
— Raghad Sharaf (@raghad_s_sharaf) January 30, 2021
Benzema diam aja sih
It's sickening how Benzema (the captain) not challenging the referee's decisions that even Ramos had to influence the match from the bench during the penalty decision.
— Earl_Dave_#EndSARS😈😈😈♓ (@Lilkingdavid2) January 30, 2021
He was "useless" after Militao was sent off.
However, Odriozola was the mistake of the starting eleven tbvh
Gak bisa diterima nih
This is becoming unacceptable. We need to do more. We need new/fresh players (wingers, strikers). This is not how to defend a championship. Remember, Atalanta are watching
— Leslie Akanimoh (@KingAkaay) January 30, 2021
Lupakan La Liga aja
Guys, forget about the la liga title. Forget about the UCL. We are so bad it is beyond a joke. Zidane keeps playing the same midfield, like it just doesn’t work anymore, he just doesn’t get it.
— HRTG - PES Mobile (@HRT12334) January 30, 2021
Siapa butuh Ronaldo?
Time has changed so fast😂😂😂 pic.twitter.com/M8vG7zJDtt
— ᗫѦՌ GƐTSՕ🇳🇬 (@Adaugetsoo) January 30, 2021
Sumber: Twitter
Baca ini juga ya!
- Man of the Match Real Madrid vs Levante: Roger Marti
- Rivaldo Salahkan Barcelona yang Tak Jual Lionel Messi Selagi Bisa
- Pasrah, Real Madrid Ikhlaskan Kepergian Sergio Ramos
- 5 Klub Berpenghasilan Terbesar Musim 2019/2020, Manchester United Nomor Berapa?
- Ditendang dari Camp Nou, Luis Suarez Sekarang Bisa Tertawakan Barcelona
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 30 Januari 2021 15:19
Liverpool Siap Bubarkan Trio Firmino, Mane, Salah Demi Mbappe?
-
Liga Spanyol 30 Januari 2021 09:28
Jadwal & Live Streaming Real Madrid vs Levante, Hari Ini 30 Januari 2021
-
Liga Spanyol 30 Januari 2021 06:30
Rivaldo Salahkan Barcelona yang Tak Jual Lionel Messi Selagi Bisa
-
Liga Inggris 30 Januari 2021 02:45
Pujian Eks Arsenal untuk Odegaard: Pemain yang Sangat Brilian!
-
Piala Dunia 29 Januari 2021 20:15
Termasuk Messi dan Neymar, Ini Tim Terbaik Amerika Latin Dekade 2011-2020
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 00:01
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 23:39
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:16
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:02
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:34
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...