
Cruyff meninggal di Barcelona pada hari Kamis (24/3) setelah bertarung dengan kanker.
Pemain legenda dari Belanda tersebut mengawali karier sepak bola bersama Ajax. Cruyff kemudian pindah ke Barca pada tahun 1973. Cruyff menyumbangkan satu gelar juara La Liga ketika masih menjadi pemain. Kemudian saat menjadi pelatih sejak 1988-1996, ia mengantarkan Barca empat kali juara liga dan masih banyak trofi lainnya.
Dalam duel El Clasico, antara Real Madrid dan Barcelona adalah rival. Namun untuk mengiringi kabar duka ini, El Real turut merasakan kesedihan seperti yang dirasakan Barcelona.
"Legendaris sepak bola, ikon olahraga, telah meninggal dunia. Saya ingin menyampaikan duka yang mendalam menyusul kematian Johan Cruyff. Atas nama Real Madrid, seluruh fans Real Madrid menyampaikan bela sungkawa dan simpati kepada Barcelona dan kepada istri dan anak-anaknya," demikian pernyataan presiden Real Madrid melalui laman resmi.
"Dia adalah pemain luar biasa oleh karena itu hari ini adalah hari duka untuk dunia sepak bola." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 23 Maret 2016 22:06
-
Liga Inggris 23 Maret 2016 21:11
-
Liga Italia 23 Maret 2016 20:18
-
Liga Inggris 23 Maret 2016 19:45
Cegah Real Madrid, Chelsea Pasang Harga Tinggi pada Courtois
-
Liga Inggris 23 Maret 2016 15:40
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:18
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:15
-
Liga Italia 21 Maret 2025 01:01
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 00:52
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 00:41
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...