
Bola.net - Barcelona menang besar atas Alaves di laga terakhir La Liga 2019-20 di Stadion Mendizorroza, Minggu (19/07/2020) malam.
Barcelona tampil ciamik di pertandingan tandang ini. Mereka sejak awal mendominasi jalannya pertandingan.
Padahal mereka tak tampil dengan sejumlah pemain intinya. Pada akhirnya Barca bisa unggul 3-0 di babak pertama saja melalui gol-gol Ansu Fati, Lionel Messi, dan Luis Suarez.
Advertisement
Di babak kedua, permainan Alaves sedikit membaik. Namun Barcelona tetap bisa menambah dua gol lagi.
Yang pertama melalui Nelson Semedo dan yang terakhir melalui gol kedua Messi. Blaugrana pun menang telak 5-0 atas Alaves di pertandingan ini.
Pertandingan ini pun memantik banyak reaksi dari netizen, khususnya fans Barcelona. Seperti apa reaksi mereka?
Simak selengkapnya di bawah ini Bolaneters.
Pujian untuk Riqui Puig
riqui is a 🐐 pic.twitter.com/axyysAgZlT
— meg🐐 (@megpooley) July 19, 2020
Puig Dirayu Fans Tottenham
This Riqui Puig kid is very good. He should come join spurs so that he could get the right development. Him staying at Barcelona isn’t good for his career. We’d love to have him here in London as a good backup for Lo Celso
— Mark Ashley (LEVY OUT) (@MarkAshIey) July 19, 2020
"Si bocah Riqui Puig ini sangat bagus. Ia harus bergabung dengan Spurs agar ia bisa mendapatkan perkembangan yang tepat. Baginya tinggal di Barcelona tidak baik untuk karirnya. Kami ingin memilikinya di sini di London sebagai cadangan yang bagus untuk Lo Celso."
Mainnya Mirip Barcelona Era Xavi dan Iniesta
How we played today pic.twitter.com/J4TmWj3DrR
— Richu Paul (@richu97) July 19, 2020
Beda Valverde dan Setien
Under valverde
— Jewel (@Jewel__17) July 19, 2020
Home performance :- good
Away performance :- horrible
Under setien
Home performance :- horrible
Away performance :- good
Di bawah Ernesto Valverde:
Performa kandang: Bagus
Performa tandang: Mengerikan
Di Bawah Quique Setien:
Performa Kandang: Mengerikan
Performa Tandang: Bagus
Messi GOAT - Pemain Terbaik Musim Ini
Player of the season ✊🔥🙈🙈GOAT pic.twitter.com/yEVySWpR4N
— Obakeng_Dikale💯 (@Dkhales_Da_Dj) July 19, 2020
Vidal Rasa Pique
Vidal in the second half pic.twitter.com/cPQhxfxCdh
— Steven (@OGkillSwitch) July 19, 2020
"Vidal di babak kedua."
Saran untuk Laga Lawan Napoli
Replace Suarez with Greizmann and start Puig-De Jong- Roberto midfield against napoli.
— KT (@notsocooltbh) July 19, 2020
"Gantikan Suarez dengan Griezmann dan jadikan Puig-De Jong-Roberto di lini tengah melawan Napoli."
Manfaatkan Momentum
Great result, it’s necessary we carry this momentum into the Napoli game. RIQUI NEEDS TO START EVERY GAME. Well done by the team, despite the title race.
— ... (@MessiFC_6) July 19, 2020
"Hasil yang bagus, kami harus membawa momentum ini ke pertandingan Napoli. RIQUI PERLU MULAI SETIAP GAME. Selamat untuk tim, terlepas dari perburuan gelar."
Jangan Jadikan Suarez Starter
Setien if you're reading this PLEASE SO NOT START SUAREZ AGAINST NAPOLI
— Krish (@MemConnoisseur) July 19, 2020
I have immense respect for Suarez and his service to the club but he's just past his prime now
"Setien jika Anda membaca ini, JANGAN JADIKAN SUAREZ STARTER LAWAN NAPOLI."
"Saya sangat menghormati Suarez dan layanannya ke klub, tetapi ia sudah melewati masa jayanya sekarang."
Pecat Setien!
Great now sack setien and announce a leftback and a striker for next season
— WarriorHUN 🧠 (@WarriorHUN58) July 19, 2020
"Bagus sekarang pecat Setien dan umumkan seorang bek kiri baru dan seorang striker untuk musim depan."
Kenapa Gak Main Terus Seperti Ini?
why couldn't they play like this the whole season? where was this barcelona all season long????
— Peter (@chairmanlim1990) July 19, 2020
"Kenapa mereka tak bermain seperti ini sepanjang musim? Di mana Barcelona yang ini sepanjang musim??"
Semoga Lenglet Tidak Cedera Serius
I only wish Lenglet Injury is not a serious one.
— NC (@NabinChauhan90) July 19, 2020
"Saya hanya berharap cedera Lenglet tidak serius."
Baca Juga:
- Man of the Match Alaves vs Barcelona: Lionel Messi
- Lionel Messi Mengakui Barcelona Tampil Buruk Musim Ini, Apa Kata sang Kapten?
- Hanya 82 Poin Semusim, Barcelona Terburuk dalam 12 Tahun Terakhir
- Pelajaran dari Duel Alaves vs Barcelona, Dari Potensi Puig hingga Rekor Messi
- Lionel Messi Pecahkan Rekor Assist La Liga, Netizen: Kan Bolanya Belok?!
- Hasil Pertandingan Alaves vs Barcelona: Skor 0-5
- Messi Tidak Bahagia, Jadi Apa yang Harus Dilakukan Barcelona?
- Bukan Xavi, Legenda Barcelona Ini yang Bakal Gantikan Quique Setien Musim Depan
- Dani Alves: Wajar Jika Lionel Messi Mengamuk di Barcelona
- Laporta Khawatir Lionel Messi Bisa Tinggalkan Barcelona
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 19 Juli 2020 23:57
-
Liga Spanyol 19 Juli 2020 23:31
Messi Tidak Bahagia, Jadi Apa yang Harus Dilakukan Barcelona?
-
Liga Spanyol 19 Juli 2020 20:00
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 02:10
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:47
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:42
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:18
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...