
Bola.net - Cristiano Ronaldo mendapatkan pujian dari legenda Real Madrid, Raul, atas pencapaian yang telah ia buat di enam tahun terakhir karirnya di Bernabeu.
Sosok asal Portugal tersebut tercatat telah memenangkan dua gelar Ballon d'Or kala berseragam Real Madrid. Ia juga ikut memainkan peran penting kala tim merengkuh trofi Liga Champions ke-10 alias La Decima di tahun 2014 silam.
"Cristiano, luar biasa melihat apa yang sudah ia capai hanya dalam waktu enam tahun, dengan rata-rata mencetak 50 gol setahun. Saya sendiri kesulitan membuat 20 gol dalam waktu yang sama," jelas Raul pada Marca.
"Saya berharap ia terus mencetak banyak gol untuk jangka waktu yang lama dan membantu tim memenangkan gelar juara," pungkasnya.
Ronaldo baru saja mencetak hat-trick kala Portugal menang atas Armenia belum lama ini. [initial]
(mar/rer)
Sosok asal Portugal tersebut tercatat telah memenangkan dua gelar Ballon d'Or kala berseragam Real Madrid. Ia juga ikut memainkan peran penting kala tim merengkuh trofi Liga Champions ke-10 alias La Decima di tahun 2014 silam.
"Cristiano, luar biasa melihat apa yang sudah ia capai hanya dalam waktu enam tahun, dengan rata-rata mencetak 50 gol setahun. Saya sendiri kesulitan membuat 20 gol dalam waktu yang sama," jelas Raul pada Marca.
"Saya berharap ia terus mencetak banyak gol untuk jangka waktu yang lama dan membantu tim memenangkan gelar juara," pungkasnya.
Ronaldo baru saja mencetak hat-trick kala Portugal menang atas Armenia belum lama ini. [initial]
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 14 Juni 2015 23:15
-
Liga Italia 14 Juni 2015 22:52
-
Liga Inggris 14 Juni 2015 21:19
-
Liga Spanyol 14 Juni 2015 21:01
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...