
Bola.net - Defender Real Madrid Sergio Ramos menegaskan bahwa dirinya tak memiliki masalah harus bermain di posisi gelandang. Ramos mengaku siap jika diminta bermain di posisi mana pun oleh sang pelatih.
Ramos kembali digeser sebagai gelandang saat Los Blancos mengalahkan Sevilla dengan skor 3-2 di Ramon Sanchez Pizjuan. Pada pertandingan tersebut, Madrid menang berkat hattrick yang dilesakkan Cristiano Ronaldo.
"Saya hanya menerima perintah. Saya selalu mencoba bermain sebaik mungkin dan posisi itu membuat saya semakin nyaman," ujar Ramos di situs resmi klub.
"Jika tim ini sedikit lebih seimbang dan santai di belakang, maka semua bagus. Tujuan pertama saya adalah untuk membantu tim."
Dengan tambahan tiga poin ini Madrid terus menempel ketat pimpinan klasemen Barcelona dengan jeda dua poin.[initial]
(rma/ada)
Ramos kembali digeser sebagai gelandang saat Los Blancos mengalahkan Sevilla dengan skor 3-2 di Ramon Sanchez Pizjuan. Pada pertandingan tersebut, Madrid menang berkat hattrick yang dilesakkan Cristiano Ronaldo.
"Saya hanya menerima perintah. Saya selalu mencoba bermain sebaik mungkin dan posisi itu membuat saya semakin nyaman," ujar Ramos di situs resmi klub.
"Jika tim ini sedikit lebih seimbang dan santai di belakang, maka semua bagus. Tujuan pertama saya adalah untuk membantu tim."
Dengan tambahan tiga poin ini Madrid terus menempel ketat pimpinan klasemen Barcelona dengan jeda dua poin.[initial]
Baca Juga:
- Ancelotti Tak Mau Ratapi Kekalahan Madrid di Masa Lalu
- Ancelotti Berharap Bisa Turunkan Bale dan Benzema Lawan Juventus
- Ancelotti Tak Terkejut Barcelona Menang 8-0
- Cetak Hattrick, Ronaldo Disanjung Ancelotti
- Ancelotti Tegaskan Kemenangan Madrid Bukan Kebetulan
- Ancelotti: Kemenangan Madrid Bukan Pemberian Sevilla
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 2 Mei 2015 23:40
-
Liga Champions 2 Mei 2015 23:20
-
Liga Spanyol 2 Mei 2015 22:44
-
Liga Spanyol 2 Mei 2015 17:28
-
Liga Inggris 2 Mei 2015 15:41
LATEST UPDATE
-
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025 00:32
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 00:01
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 23:39
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:16
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:02
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:55
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...