
Bola.net - Defender Real Madrid, Sergio Ramos mengucapkan selamat kepada tandemnya, Pepe atas keberhasilan mencetak gol dalam laga El Clasico kontra Barcelona di Santiago Bernabeu (25/10). Menurut Ramos, proses terjadinya gol pemain asal Portugal memang sudah dilatih secara khusus.
Dalam pertandingan tersebut, Pepe mencetak gol lewat sundulan kepala setelah menerima umpan tendangan sudut dari Toni Kroos. Menurut Ramos, El Real memang sudah melatih defender mereka untuk bisa menjadi sumber gol di saat yang dibutuhkan.
"Kami terus mengembangkan kemampuan para pemain belakang untuk mencetak gol. Kali ini kesempatan tersebut datang pada Pepe, dan ia mampu membuat gol yang cukup bagus," puji Ramos seperti dilansir ISF.
"Laga di level ini mengharuskan kami untuk bisa membaca permainan lawan, kami mampu melakukannya dengan baik malam ini. Kami berhasil menguasai Barca di berbagai aspek, sesuatu yang pastinya jarang mereka alami."
Gol Pepe mengubah kedudukan menjadi 2-1, setelah sebelumnya kedua tim bertukar gol lewat Neymar dan Cristiano Ronaldo. Gol penutup Madrid sendiri dicetak oleh Karim Benzema. (isf/mri)
Dalam pertandingan tersebut, Pepe mencetak gol lewat sundulan kepala setelah menerima umpan tendangan sudut dari Toni Kroos. Menurut Ramos, El Real memang sudah melatih defender mereka untuk bisa menjadi sumber gol di saat yang dibutuhkan.
"Kami terus mengembangkan kemampuan para pemain belakang untuk mencetak gol. Kali ini kesempatan tersebut datang pada Pepe, dan ia mampu membuat gol yang cukup bagus," puji Ramos seperti dilansir ISF.
"Laga di level ini mengharuskan kami untuk bisa membaca permainan lawan, kami mampu melakukannya dengan baik malam ini. Kami berhasil menguasai Barca di berbagai aspek, sesuatu yang pastinya jarang mereka alami."
Gol Pepe mengubah kedudukan menjadi 2-1, setelah sebelumnya kedua tim bertukar gol lewat Neymar dan Cristiano Ronaldo. Gol penutup Madrid sendiri dicetak oleh Karim Benzema. (isf/mri)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 25 Oktober 2014 22:59
-
Liga Spanyol 25 Oktober 2014 15:15
-
Liga Spanyol 25 Oktober 2014 14:46
-
Liga Spanyol 25 Oktober 2014 13:13
-
Liga Spanyol 25 Oktober 2014 12:40
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:12
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...