
Bola.net - - Kapten Real Madrid, Sergio Ramos mengatakan bahwa Kylian Mbappe akan menjadi tambahan besar bagi timnya dan dia juga akan menyambut hangat andai penyerang AS Monaco itu ke Santiago Bernabeu.
Pemain depan berusia 18 tahun tersebut telah menjadi incaran sejumlah klub besar Eropa. Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane sebelumnya juga disebut ingin mendatangkannya dan siap menjadikannya pemain termahal sepanjang masa.
Real Madrid sendiri disebut akan siap mengeluarkan dana 180 juta euro untuk mendatangkan penyerang asal Prancis tersebut. Dan kini Ramos memberikan dukungannya.
"Ini bukan keputusan saya, tapi Mbappe merupakan prospek yang luar biasa. Tak ada pemain muda seperti dia. Kami memiliki tahun penting di depan kami dan telah memiliki pemain bagus," ujar Ramos.
"Tapi ini yang menggerakkan sepakbola dan orang-orang bisa membayar apa yang mereka inginkan. Bila dia ingin datang ke Real Madrid, pintu akan terbuka," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 28 Juli 2017 20:22
-
Bolatainment 28 Juli 2017 17:43
-
Liga Spanyol 28 Juli 2017 13:58
-
Liga Inggris 28 Juli 2017 13:53
-
Liga Spanyol 28 Juli 2017 13:50
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 20 Maret 2025 14:09
-
Bola Indonesia 20 Maret 2025 14:09
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 14:01
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 14:00
-
Otomotif 20 Maret 2025 14:00
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 13:54
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...