
Bola.net - Gelandang Kroasia, Ivan Rakitic, mengungkapkan apa yang ia rasakan semenjak menjadi bagian dari Barcelona di musim panas ini.
Pemain yang membawa Sevilla menjadi juara Europa League musim lalu itu ditransfer ke Camp Nou di fase awal Piala Dunia 2014. Namun meski baru saja bergabung dengan tim, ia sama sekali merasa tak canggung dan siap memberikan kemampuan terbaik.
"Saya merasa semakin baik dari hari ke hari dan saya sudah semakin mengerti apa yang diinginkan oleh rekan setim saya. Saya merasa senang dan ingin terus meningkatkan penampilan," tutur Rakitic menurut laporan Sport.
Barcelona baru saja kalah 0-1 dalam laga uji coba melawan Napoli di San Paolo, namun Rakitic mencoba memetik nilai positif dari hasil kurang memuaskan tersebut.
"Saya selalu ingin menang. Saya pikir kami sudah berhasil membuat beberapa peluang dan ini bagus untuk membangun rasa percaya diri," tutupnya. [initial]
(spo/rer)
Pemain yang membawa Sevilla menjadi juara Europa League musim lalu itu ditransfer ke Camp Nou di fase awal Piala Dunia 2014. Namun meski baru saja bergabung dengan tim, ia sama sekali merasa tak canggung dan siap memberikan kemampuan terbaik.
"Saya merasa semakin baik dari hari ke hari dan saya sudah semakin mengerti apa yang diinginkan oleh rekan setim saya. Saya merasa senang dan ingin terus meningkatkan penampilan," tutur Rakitic menurut laporan Sport.
Barcelona baru saja kalah 0-1 dalam laga uji coba melawan Napoli di San Paolo, namun Rakitic mencoba memetik nilai positif dari hasil kurang memuaskan tersebut.
"Saya selalu ingin menang. Saya pikir kami sudah berhasil membuat beberapa peluang dan ini bagus untuk membangun rasa percaya diri," tutupnya. [initial]
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 6 Agustus 2014 22:56
-
Liga Spanyol 6 Agustus 2014 21:28
-
Liga Spanyol 6 Agustus 2014 21:00
-
Bolatainment 6 Agustus 2014 16:14
-
Liga Spanyol 6 Agustus 2014 16:04
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:59
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:58
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...