
Bola.net - Sejak cedera dalam laga kontra Malaga tengah bulan lalu, Gareth Bale bekerja keras untuk pulih. Kini kondisinya sudah jauh lebih baik.
Penggawa timnas Wales itu menyampaikan bagaimana ia sudah jauh lebih bugar dan telah berlatih di dalam gym melalui Twitter.
(as/twt/dct)
Penggawa timnas Wales itu menyampaikan bagaimana ia sudah jauh lebih bugar dan telah berlatih di dalam gym melalui Twitter.
Feeling stronger everyday! Can't wait to get back and join the lads #halamadrid @realmadrid pic.twitter.com/6uzv7PYubW
— Gareth Bale (@GarethBale11) April 27, 2015
Menurut as.com Bale sebenarnya sudah bisa dimainkan menghadapi Sevilla di hari Minggu (03/05) akhir pekan ini. Namun Carlo Ancelotti sangat berhati-hati dan lebih memilih untuk menampilkan Bale dalam semifinal leg pertama lawan Juventus.
Walau baru dua musim memperkuat Real Madrid setelah transfernya menjadi yang termahal pada musim panas 2013, mantan pemain Tottenham itu tak luput dari isu transfer. Ia diyakini menjadi target utama Manchester United menuju musim 2016-17. [initial]
Update berita La Liga mu di sini
- Rakitic: Skuat Barcelona 100 Persen Dukung Enrique
- Barcelona Waspadai Ancaman Getafe
- Enrique Tak Tahu Butuh Berapa Poin Untuk Bawa Barca Juara
- Prediksi & Preview La Liga: Barcelona vs Getafe
- Data dan Fakta La Liga: Barcelona vs Getafe
- Chicharito: Hanya Tuhan Yang Tahu Masa Depan Saya
- Inilah Kunci Kebangkitan Neymar di Barca
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 27 April 2015 21:38
-
Liga Spanyol 27 April 2015 17:16
-
Liga Spanyol 27 April 2015 15:46
-
Liga Spanyol 27 April 2015 15:08
-
Liga Inggris 27 April 2015 14:34
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...