
Bola.net - Getafe bakal menjadi pelampiasan Real Madrid atas dua hasil buruk di awal musim. Madrid bermain seri ketika menjamu Valencia dan kalah 2-3 dari Barcelona di Supercoppa.
Kemenangan menjadi harga mati bagi skuad asuhan Jose Mourinho ini ketika dijamu Getafe di Coliseum Alfonso Perez. Hal itu akan menjadi kebangkitan skuad Madrid yang belum meraih kemenangan di awal musim ini.
Selain itu, kemenangan akan menjadi modal bagi Madrid untuk menghadapi Barcelona di leg kedua Supercoppa tengah pekan ini.
Di laga kali ini Mou kemungkinan besar bakal melakukan rotasi pemain, antisipasi kelelahan untuk melakoni laga selanjutnya menjadi pertimbangan.
Meski begitu, nama-nama seperti Cristiano Ronaldo, Gonzalo Higuain, Mesut Ozil tetap menjadi pilihan utama pelatih asal Portugal tersebut. Sedangkan nama Kaka dan Pepe dipastikan tak akan tampil di laga kali ini, keduanya tak dibawa serta dalam skuad.
Sementara itu, di kubu tuan rumah, Pablo Sarabia tak akan tampil karena mendapat cedera lutut saat berlatih. Sedangkan Pedro Leon tak bisa bermain karena klausul peminjaman melarangnya bermain menghadapi klub pemiliknya.
Perkiraan Susunan Pemain:
Kemenangan menjadi harga mati bagi skuad asuhan Jose Mourinho ini ketika dijamu Getafe di Coliseum Alfonso Perez. Hal itu akan menjadi kebangkitan skuad Madrid yang belum meraih kemenangan di awal musim ini.
Selain itu, kemenangan akan menjadi modal bagi Madrid untuk menghadapi Barcelona di leg kedua Supercoppa tengah pekan ini.
Di laga kali ini Mou kemungkinan besar bakal melakukan rotasi pemain, antisipasi kelelahan untuk melakoni laga selanjutnya menjadi pertimbangan.
Meski begitu, nama-nama seperti Cristiano Ronaldo, Gonzalo Higuain, Mesut Ozil tetap menjadi pilihan utama pelatih asal Portugal tersebut. Sedangkan nama Kaka dan Pepe dipastikan tak akan tampil di laga kali ini, keduanya tak dibawa serta dalam skuad.
Sementara itu, di kubu tuan rumah, Pablo Sarabia tak akan tampil karena mendapat cedera lutut saat berlatih. Sedangkan Pedro Leon tak bisa bermain karena klausul peminjaman melarangnya bermain menghadapi klub pemiliknya.
Perkiraan Susunan Pemain:
Getafe (4-2-3-1):
Moya, Valera, Alexis, Abraham, M Torres, Michel, Lacen, Barrada, Lafita, Castro, Miku
Real Madrid (4-2-3-1):
Casillas, Arbeloa, Albiol, Ramos, Marcelo, Diarra, Alonso, Di Maria, Ozil, Ronaldo, Higuain (bola/end)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 25 Agustus 2012 22:30
-
Liga Spanyol 25 Agustus 2012 10:00
-
Liga Italia 25 Agustus 2012 09:00
-
Liga Italia 25 Agustus 2012 08:30
-
Liga Spanyol 25 Agustus 2012 07:45
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 22:01
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 21:52
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 21:44
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 20:57
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...