
Sang gelandang sudah beberapa kali dikaitkan dengan kepindahan dari Real Madrid, usai tidak banyak mendapatkan kesempatan bermain di tim utama di Santiago Bernabeu, di mana Malaga dan Tottenham tertarik untuk menampungnya.
Isco menikmati dua musim yang hebat di Malaga, sebelum bergabung dengan Madrid di 2013, dan kini presiden klub menggunakan Twitter untuk mengindikasikan bahwa sang pemain mungkin akan bergabung kembali.
My son #Isco_22
Someday you will be in #Málagacf
I'm sure about that
— Abdullah N Al Thani (@ANAALThani) August 30, 2016
AS sebelumnya mengabarkan bahwa Mauricio Pochettino secara langsung mengontak pemain untuk coba meyakinkannya datang ke Tottenham dengan status pinjaman.
Namun demikian, sang pemain diklaim lebih tertarik untuk bermain lagi di Malaga, alih-alih melanjutkan karir di Premier League. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 30 Agustus 2016 21:33
-
Liga Spanyol 30 Agustus 2016 19:12
-
Liga Spanyol 30 Agustus 2016 14:48
-
Liga Spanyol 30 Agustus 2016 14:47
-
Liga Spanyol 30 Agustus 2016 14:46
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...