
Bola.net - - Presiden Athletic Bilbao, Josu Urrutia, percaya diri bahwa mereka bisa mempertahankan Kepa Arrizabalaga.
Penjaga gawang Spanyol U21 itu belakangan sering dikaitkan dengan tim-tim besar seperti Arsenal, Real Madrid, dan Napoli, mengingat kontraknya yang berlaku di klub akan segera habis.
Namun demikian, Urrutia berkeras bahwa mereka ada di posisi yang bagus untuk mempertahankan Kepa.
Ia mengatakan di AS: "Kami ingin dia bertahan, namun kami tidak perlu khawatir."
Kepa Arrizabalaga
"Perpanjangan kontraknya? Kami memang belum punya rencana khusus, namun memang benar bahwa dia ingin bertahan dan kami juga ingin dia bertahan di sini."
Arrizabalaga sendiri kabarnya akan mendapat gaji baru mencapai 3 juta euro per tahun.
Andai kontrak anyar tersebut disepakati, Bilbao juga menaikkan klausul rilis Arrizabalaga dari 'hanya' 10 juta euro menjadi senilai 75 juta euro.
Arrizabalaga diyakini menjadi salah satu kiper muda terbaik di Eropa dan ia kerap disamakan dengan kiper Spanyol yang kini memperkuat Manchester United, David De Gea.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 5 Oktober 2017 21:05
-
Piala Dunia 5 Oktober 2017 20:31
-
Liga Spanyol 5 Oktober 2017 17:45
-
Liga Spanyol 5 Oktober 2017 15:50
-
Liga Spanyol 5 Oktober 2017 14:40
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:40
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:38
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:35
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 07:32
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:18
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...