
Bola.net - Presiden Barcelona, Josep Maria Bartomeu, memberikan komentarnya terkait kabar yang menyebutkan bahwa Lionel Messi, Gerard Pique, dan eks penggawa klub, Cesc Fabregas, sempat menghabiskan waktu mereka di kasino belum lama ini.
Padahal tak lama lagi, tim akan menghadapi pertandingan penting melawan Manchester City di Liga Champions. Pekan lalu, mereka juga kalah 0-1 di tangan Malaga di liga domestik.
"Kami akan terus tenang. Di akhir pekan lalu, tim menunjukkan ambisi dan usaha yang keras," jelas Bartomeu pada RNE.
"Messi dan Pique di kasino? Kami senang jika para pemain saling bertemu satu sama lain di luar sesi latihan," pungkasnya. [initial]
(rne/rer)
Padahal tak lama lagi, tim akan menghadapi pertandingan penting melawan Manchester City di Liga Champions. Pekan lalu, mereka juga kalah 0-1 di tangan Malaga di liga domestik.
"Kami akan terus tenang. Di akhir pekan lalu, tim menunjukkan ambisi dan usaha yang keras," jelas Bartomeu pada RNE.
"Messi dan Pique di kasino? Kami senang jika para pemain saling bertemu satu sama lain di luar sesi latihan," pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
- Benzema Gabung Klub Elit Messi dan Ronaldo
- Henry: Banyak Orang Tak Sadar Capaian Hebat Messi dan CR7
- Henry: Messi Pensiun dan Dunia Akan Merindukannya
- Amati Target Buruan, Direktur Barca Saksikan Duel Juve vs Dortmund
- Pique: Barca di Belakang Enrique dan Incar Treble
- Pique Sebut Barcelona Sudah Move On dari Kekalahan
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 23 Februari 2015 23:51
-
Liga Champions 23 Februari 2015 23:42
-
Liga Champions 23 Februari 2015 23:06
-
Liga Champions 23 Februari 2015 22:53
-
Liga Champions 23 Februari 2015 22:27
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 20:18
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:06
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 19:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:31
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:29
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:27
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...