
Saat ini Eropa sedang waspada karena banyaknya ancaman terorisme yang turut mengancam pertandingan sepakbola. Teror diawali dengan penembakan dan pemboman Paris saat laga Prancis melawan Jerman berlangsung.
Beberapa pertandingan persahabatan internasional bahkan sampai harus dibatalkan karena indikasi ancaman teror. Namun kepolisian Spanyol menegaskan bahwa laga El Clasico kali ini akan berjalan aman.
Kepala Kepolisian Spanyol, Ignacio Cosido, mengatakan bahwa tidak ada ancaman yang dideteksi terhadap El Clasico. "Kami memiliki tim keamanan yang bagus yang tugas utamanya membuat masyarakat merasa tenang dan aman," terang Cosido kepada Marca.
Kepolisian Spanyol melipatgandakan jumlah personel keamanan di El Clasico kali ini. Selain ribuan personel yang bertugas secara terbuka, ada banyak agen yang disebar di area Santiago Bernabeu. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 20 November 2015 22:41
-
Open Play 20 November 2015 20:56
-
Liga Spanyol 20 November 2015 19:07
-
Liga Spanyol 20 November 2015 15:57
-
Liga Spanyol 20 November 2015 15:54
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:45
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:41
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 13:31
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:30
-
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025 13:16
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:15
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...