
Bola.net - - Bek , Gerard Pique, membantah bahwa para pemain bintang butuh mendapatkan lebih banyak perhatian dari media.
Pique berkeras dengan adanya sosial media, hal yang terjadi justru sebaliknya.
Berbicara di Panenka, ia mengatakan: "Saya bisa memutuskan untuk tidak melakukan wawancara dengan siapapun dan tidak akan ada yang terjadi."
"Saya berpikir jika saya mengumumkan pensiun dari tim nasional, semuanya akan menjadi lebih tenang, namun saya lihat bahwa ternyata amat sulit untuk membalikkan situasi yang ada."
"Pemain sekarang memiliki lebih banyak dan lebih banyak kekuatan dan mereka semakin jarang menggunakan media. Ada beberapa di antara kami yang memiliki lebih banyak follower dari jumlah pembaca media olahraga di Spanyol."
"Para pemain hanya merasa bahwa mereka ingin dihargai. Itulah mengapa saya bisa mengerti kenapa ada beberapa orang yang menolak untuk bicara pada media. Fans lebih dekat dengan para pemain sekarang. Saya lebih senang melakukan konferensi pers dengan mereka."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 12 Desember 2016 23:23
Media Catalan Tuduh Ada Konspirasi di Drawing Liga Champions
-
Liga Spanyol 12 Desember 2016 13:20
-
Liga Eropa Lain 12 Desember 2016 10:20
-
Liga Inggris 11 Desember 2016 20:09
Ini Penjelasan Klopp Terkait Darmawisata Liverpool ke Barcelona
-
Liga Spanyol 11 Desember 2016 19:44
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 12:01
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:46
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:35
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:21
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...