
Bola.net - Gerard Pique sedikit menanggapi pernyataan para pemain Real Madrid yang mengatakan bahwa saat ini adalah era kejayaan Madrid. Menurut pihak Madrid, masa-masa kehebatan Barcelona FC telah habis dengan trofi La Liga yang diraih oleh Los Blancos.
Gerard Pique santai saja menanggapi pernyataan para rivalnya itu. Dia bahkan berkata dengan penuh sindiran "Era baru memang milik mereka, silahkan ambil saja."
Pique juga sempat menanggapi pernyataan Jose Mourinho dan Cristiano Ronaldo yang memberi nilai sangat bagus bagi diri mereka sendiri dan timnya. "Memberi nilai pada semua hal memang perlu dilakukan di akhir musim."
"Secara tim kami sangat bagus, namun di beberapa momen paling menentukan, kami tidak begitu bagus. Kami cuma butuh sedikit keberuntungan."
"Mengenai penampilan saya sendiri, ini bukanlah musim terbaik saya. Saya mengalami banyak cedera dan penampilan saya juga tidak seperti musim sebelumnya. Saya tahu banyak kritikan yang diarahkan kepada saya."
"Saya bisa memahami semuanya karena ketika bermain untuk klub sebesar Barcelona, anda harus selalu tampil 100 persen." (as/hsw)
Gerard Pique santai saja menanggapi pernyataan para rivalnya itu. Dia bahkan berkata dengan penuh sindiran "Era baru memang milik mereka, silahkan ambil saja."
Pique juga sempat menanggapi pernyataan Jose Mourinho dan Cristiano Ronaldo yang memberi nilai sangat bagus bagi diri mereka sendiri dan timnya. "Memberi nilai pada semua hal memang perlu dilakukan di akhir musim."
"Secara tim kami sangat bagus, namun di beberapa momen paling menentukan, kami tidak begitu bagus. Kami cuma butuh sedikit keberuntungan."
"Mengenai penampilan saya sendiri, ini bukanlah musim terbaik saya. Saya mengalami banyak cedera dan penampilan saya juga tidak seperti musim sebelumnya. Saya tahu banyak kritikan yang diarahkan kepada saya."
"Saya bisa memahami semuanya karena ketika bermain untuk klub sebesar Barcelona, anda harus selalu tampil 100 persen." (as/hsw)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Mei 2012 23:00
-
Piala Eropa 22 Mei 2012 22:00
-
Liga Inggris 22 Mei 2012 20:45
-
Liga Spanyol 22 Mei 2012 20:30
-
Liga Spanyol 22 Mei 2012 19:45
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:46
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:35
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:21
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:18
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:15
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:51
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...