
Sejak musim lalu, performa Marco Asensio memang mendapatkan banyak pujian. Bahkan pelatih Spanyol saat itu, Vicente del Bosque melabeli gelandang 20 tahun itu sebagai talenta terbesar Spanyol saat ini.
Asensio sendiri sudah dimainkan Zidane saat mereka kalah 1-3 dari PSG beberapa waktu lalu. Dan Zidane mengaku senang dengan apa yang ditunjukkan oleh pemain yang musim lalu dipinjamkan ke Espanyol itu.
"Dia bahagia di sini dan dia menunjukkan bahwa dia ingin bermain. Bila dia bertahan bersama kami, dia tahu apa yang harus dia tunjukkan," ujarnya.
"Saya senang dengan bagaimana dia tampil dan segalanya bisa terjadi antara sekarang hingga 31 Agustus. Saya senang dengan bagaimana dia bermain. Dia sangat muda dan saya adalah pelatihnya," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 29 Juli 2016 18:54
-
Liga Spanyol 29 Juli 2016 18:00
-
Liga Eropa Lain 29 Juli 2016 17:56
-
Liga Italia 29 Juli 2016 10:20
-
Liga Italia 29 Juli 2016 09:57
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 08:41
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...