
Bola.net - Real Madrid sempat dikabarkan berencana untuk merenovasi stadion kandang mereka, Santiago Bernabeu. Guna melancarkan proyek itu, disebut-sebut pihak klub tengah melelang nama stadion pada sejumlah pihak sponsor.
Kebenaran soal berita ini masih belum dikonfirmasi oleh pihak klub. Namun yang jelas, presiden Florentino Perez baru-baru ini sempat menjelaskan bahwa stadion tim akan jadi lebih baik di masa yang akan mendatang.
"Kami memiliki harapan yang besar untuk stadion. Kami ingin membuatnya menjadi yang terbaik di dunia dengan teknologi dan arsitektur yang paling modern. Di dalam beberapa hari, kami akan mulai memgembangkan proyek ini menjadi kenyataan," jelasnya menurut laporan yang diluncurkan oleh situs resmi klub.
Microsoft disebut tertarik untuk menjadi sponsor Madrid demi hak untuk memasang nama perusahaan menjadi nama stadion. Namun hal itu sudah dibantah oleh perusahaan asal Amerika Serikat itu. [initial]
(rma/rer)
Kebenaran soal berita ini masih belum dikonfirmasi oleh pihak klub. Namun yang jelas, presiden Florentino Perez baru-baru ini sempat menjelaskan bahwa stadion tim akan jadi lebih baik di masa yang akan mendatang.
"Kami memiliki harapan yang besar untuk stadion. Kami ingin membuatnya menjadi yang terbaik di dunia dengan teknologi dan arsitektur yang paling modern. Di dalam beberapa hari, kami akan mulai memgembangkan proyek ini menjadi kenyataan," jelasnya menurut laporan yang diluncurkan oleh situs resmi klub.
Microsoft disebut tertarik untuk menjadi sponsor Madrid demi hak untuk memasang nama perusahaan menjadi nama stadion. Namun hal itu sudah dibantah oleh perusahaan asal Amerika Serikat itu. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 30 November 2013 23:56
-
Liga Inggris 30 November 2013 23:03
-
Liga Spanyol 30 November 2013 22:52
-
Liga Spanyol 30 November 2013 22:34
Perez: Ronaldo Terbaik di Muka Bumi dan Akan Pensiun di Madrid
-
Liga Champions 30 November 2013 21:20
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 24 Maret 2025 06:26
-
Liga Italia 24 Maret 2025 06:25
-
Liga Italia 24 Maret 2025 06:17
-
Liga Italia 24 Maret 2025 06:01
-
Liga Italia 24 Maret 2025 05:52
-
Liga Italia 24 Maret 2025 05:41
MOST VIEWED
- Performa Antony di Real Betis Ungguli Vinicius Junior dan Lamine Yamal, MU Bikin Kesalahan Besar?
- Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
- Koeman dan Warisannya di Barcelona: Lahirnya Generasi Emas Baru
- Ansu Fati Siap Tinggalkan Barcelona Secara Permanen: Usia Baru 22 Tahun, Kok Sulit Temukan Klub?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...