
Bola.net - Lionel Messi tak pernah menyumbangkan gelar apapun bersama Timnas Argentina senior dalam kompetisi internasional. Namun mantan pelatih Argentina, Carlos Bilardo, tetap menganggap Messi sebagai salah satu terbaik di dunia.
Messi, pemain 28 tahun kelahiran Rosario ini mulai dipanggil ke Timnas sejak 2004 bersama U-20. Satu tahun kemudian, Messi menjalani debut bersama tim senoir. Hingga penampilannya yang ke-105, tak ada satu penghargaan yang diraih.
"Biasanya pemain ingin lebih baik khususnya ketika dianggap menjadi nomor 1. Pele, Gullit... JIka para pemain ini tak menjuarai Piala Dunia mereka tak akan puas," tutur Bilardo di laman Marca.
"Messi sekarang ini adalah pemain terbaik di dunia. Pertama adalah Pele, setelahnya Maradona, dan Messi," paparnya.
(mar/shd)
Messi, pemain 28 tahun kelahiran Rosario ini mulai dipanggil ke Timnas sejak 2004 bersama U-20. Satu tahun kemudian, Messi menjalani debut bersama tim senoir. Hingga penampilannya yang ke-105, tak ada satu penghargaan yang diraih.
"Biasanya pemain ingin lebih baik khususnya ketika dianggap menjadi nomor 1. Pele, Gullit... JIka para pemain ini tak menjuarai Piala Dunia mereka tak akan puas," tutur Bilardo di laman Marca.
"Messi sekarang ini adalah pemain terbaik di dunia. Pertama adalah Pele, setelahnya Maradona, dan Messi," paparnya.
(mar/shd)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 25 September 2015 15:26
Neymar Hanya Akan Jadi Eksekutor Bola Mati Bila Dapat 'Izin' Messi
-
Liga Spanyol 25 September 2015 12:13
-
Open Play 25 September 2015 12:00
-
Liga Spanyol 25 September 2015 11:55
-
Liga Spanyol 25 September 2015 11:47
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:58
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 17:03
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 16:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 16:05
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 15:24
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...